Pastikan Kesiapan Sarprasdik, KSAD Cek Barak Pendidikan Taruna Akmil

Selasa, 02 Agustus 2022 - 05:43 WIB
loading...
Pastikan Kesiapan Sarprasdik,...
Jenderal TNI Dudung memastikan kesiapan operasional pendidikan taruna Akmil termasuk Sarprasdik di Akmil Magelang, Senin (1/8/2022). Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Kepala Staf Angkatan Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman memastikan kesiapan operasional pendidikan taruna Akmil termasuk Sarana dan Prasarana Pendidikan (Sarprasdik) di Akmil Magelang, Senin (1/8/2022).

Dudung meminta agar perbaikan barak taruna dipercepat, termasuk soal kesediaan air. Menurut Dudung, air menjadi hal yang penting, karena digunakan untuk kebutuhan minum.

”Saya minta kesiapan barak Taruna agar dipercepat perbaikannya termasuk kesediaan air untuk kamar mandi dan yang tidak kalah penting adalah kebutuhan air minum untuk Taruna harus diperhatikan kebersihannya agar kesehatan Taruna tetap terjaga,” kata Dudung. Baca juga: Mutasi TNI, KSAD Dudung Dikelilingi Jenderal Akmil 1988

Dudung berpesan agar sarana dan prasarana penunjang operasional pendidikan dapat disiapkan sebaik-baiknya, sehingga pelaksanaan pendidikan dapat berjalan dengan baik dan lancar.

Kedatangan Dudung beserta rombongan disambut oleh Gubernur Akmil Mayjen TNI Legowo WR Jatmiko beserta Pejabat Utama di Mainhall Akmil, lalu dilanjutkan menerima paparan dari Direktur Pendidikan (Dirdik) Akmil Brigjen TNI D.

Ricky Lumintang terkait kesiapan operasional Pendidikan Dasar Keprajuritan (Diksarit) Chandradimuka Taruna Akmil yang mencakup 10 komponen pendidikan.

Dalam kunjungannya, Dudung didampingi Aspers KSAD Mayjen TNI Darmono Susastro, Asrena KSAD Mayjen TNI Kasuri, Gubernur Akmil Mayjen TNI Legowo W.R. Jatmiko serta PJU Akmil.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Mayjen Jebolan Akmil...
5 Mayjen Jebolan Akmil 1991 Berdinas di Mabes TNI, Salah Satunya Mantan Pangdam Merdeka
Ikuti Apa pun Hasil...
Ikuti Apa pun Hasil Revisi UU TNI, KSAD: Enggak Usah Bikin Ribut, Ini Itu Orde Baru
Profil dan Pangkat Hendrik...
Profil dan Pangkat Hendrik Pardamean Hutagalung, Teman Seangkatan Seskab Teddy Peraih Adhi Makayasa Akmil 2011
SPMB dan Bayang-bayang...
SPMB dan Bayang-bayang Kesenjangan Pendidikan
Ikut Taklimat Presiden,...
Ikut Taklimat Presiden, Mendikdasmen: Menyiapkan Soal Pendidikan
Rekonstruksi Anggaran...
Rekonstruksi Anggaran dan Kebijakan Pendidikan
Prabowo Pimpin Parade...
Prabowo Pimpin Parade Senja Retreat Kepala Daerah di Akmil Sore Ini
SBY Gembleng Kepala...
SBY Gembleng Kepala Daerah Hari Ini, Retreat Akmil Ditutup Parade Senja
6 Letjen TNI Jebolan...
6 Letjen TNI Jebolan Akmil 1993 Berasal dari Kopassus, Nomor 2 Peraih Adhi Makayasa-Tri Sakti Wiratama
Rekomendasi
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Metode Ilmuwan untuk...
Metode Ilmuwan untuk Pastikan Keberadaan Harimau Jawa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved