KPK Kembali Terjunkan Tim Pantau Sidang Praperadilan Mardani Maming

Senin, 25 Juli 2022 - 14:09 WIB
loading...
KPK Kembali Terjunkan...
KPK hari ini, Senin (25/7/2022), menerjunkan tim ke lokasi sidang lanjutan Praperadilan yang diajukan oleh mantan Bupati Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, Mardani H Maning di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. FOTO/MPI/MARTIN RONALDO
A A A
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK ) hari ini, Senin (25/7/2022), menerjunkan tim ke lokasi sidang lanjutan Praperadilan yang diajukan oleh mantan Bupati Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, Mardani H Maming di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Tim ini bertugas memantau jalannya persidangan.

Berdasarkan pantauan MPI di lapangan, tim dari KPK itu terdiri dari 9 orang. Mereka mudah dikenali publik karena mengenakan atribut lengkap dengan rompi bertuliskan KPK. Tim ini berada di bagian luar ruang persidangan sambil melihat jalannya pemeriksaan saksi.

Pada Jumat (22/7/2022) pekan lalu, KPK juga menerjunkan tim penyidik ke PN Jakarta Selatan.



Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri membenarkan tim penyidik KPK hadir dalam sidang praperadilan Mardani Maming di PN Jaksel. Ali menyebut kehadiran tim penyidik dalam rangka memantau persidangan.

"Dari informasi yang kami terima, benar bahwa tim penyidik KPK hadir dalam sidang praperadilan di PN Jakarta Selatan, terkait dugaan TPK (tindak pidana korupsi) perizinan tambang Kabupaten Tanah Bumbu," kata Ali kepada wartawan, Jumat (22/7/2022).
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
KPK Geledah Kantor Dinas...
KPK Geledah Kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Lampung Tengah
Rasamala Aritonang Irit...
Rasamala Aritonang Irit Bicara usai Diperiksa KPK sebagai Saksi SYL
KPK Janji Secepatnya...
KPK Janji Secepatnya Panggil Ridwan Kamil
Kasus TPPU Syahrul Yasin...
Kasus TPPU Syahrul Yasin Limpo, KPK Periksa Rasamala Aritonang
KPK Kembali Periksa...
KPK Kembali Periksa Anggota DPR Satori terkait Kasus Dana CSR BI
Eks Penyidik KPK Anggap...
Eks Penyidik KPK Anggap Febri Diansyah Tak Bisa Dampingi Hasto, Guntur Romli: Ada Upaya Kotor
Eks Penyidik KPK Anggap...
Eks Penyidik KPK Anggap Febri Diansyah Tak Bisa Dampingi Hasto di Persidangan
Pakar Hukum Nilai Kasus...
Pakar Hukum Nilai Kasus Hukum La Nyalla Terkesan Dipaksakan
Kejagung: Djuyamto Sempat...
Kejagung: Djuyamto Sempat Titip Tas Berisi HP dan Uang Dolar ke Satpam Pengadilan
Rekomendasi
Sun Power Ceramics Unjuk...
Sun Power Ceramics Unjuk Gigi di Coverings Amerika, Pamerkan Produk dan Inovasi Terkini
Polda Jateng Pastikan...
Polda Jateng Pastikan Proses Hukum 3 Tersangka Kasus PPDS FK Undip Tetap Berjalan
Apa yang Terjadi setelah...
Apa yang Terjadi setelah Seorang Paus Meninggal?
Berita Terkini
Jokowi Jamu Tony Blair...
Jokowi Jamu Tony Blair di Restoran Menteng, Bahas Apa?
12 menit yang lalu
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
29 menit yang lalu
Gelar Konsolidasi Hadapi...
Gelar Konsolidasi Hadapi Pemilu 2029, Partai Perindo Matangkan Strategi Politik
34 menit yang lalu
Dewan Pers Tak Ingin...
Dewan Pers Tak Ingin Cawe-cawe soal Direktur JakTV Dijerat Kejagung
37 menit yang lalu
Lucky Hakim Disanksi...
Lucky Hakim Disanksi 3 Bulan Magang di Kemendagri usai Liburan Tanpa Izin
1 jam yang lalu
Prabowo Sambut Wakil...
Prabowo Sambut Wakil Perdana Menteri Malaysia di Istana: Kawan Lama dari Masa Muda
1 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Kembali...
Donald Trump Kembali Memperpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved