PDIP Siapkan Fisik dan Mental Hadapi Pemilu 2024

Jum'at, 20 Mei 2022 - 11:42 WIB
loading...
PDIP Siapkan Fisik dan...
Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dalam upaya menghadapi Pemilu 2024 memerlukan kesegaran fisik, kesiapan mental, dan disiplin dengan taat kepada aturan main. Foto/ist
A A A
JAKARTA - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan ( PDIP ) dalam upaya menghadapi Pemilu 2024 memerlukan kesegaran fisik, kesiapan mental, dan disiplin dengan taat kepada aturan main. PDIP menggelar Senam Indonesia Cinta Tanah Air (Sicita) tahun 2022 secara hybrid di kawasan Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Jumat (20/5/2022).

"Olahraga mengajarkan kepada kita untuk disiplin pada waktu, disiplin kepada aturan main, disiplin pada tata gerak, sehingga ketika tata gerak itu dilakukan dengan baik seluruh urat nadi kita, seluruh aliran darah di dalam jiwa kita saudara-saudara sekalian, maka itu akan mengalir dan kemudian di dalam aliran itu ada suatu rasa cinta kepada Tanah Air kepada bangsa dan negara," kata Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto saat memberikan sambutan usai senam Sicita.

Kata Hasto, olahraga harus dijadikan kebiasaan bagi PDIP. "Karena itulah jadikan ini sebagai kebiasaan kita, ini sebagai habituasi kita agar PDI Perjuangan senantiasa kokoh di dalam bergerak di tengah-tengah rakyat, bergerak di tengah-tengah rakyat pun sehat," imbuhnya.





Menurutnya, ini menjadi satu kesatuan dengan ajaran Bung Karno ketika mengeluarkan buku Mustika Rasa. Di dalam buku Mustika Rasa itu pentingnya menjaga kesehatan di tinjau dari asupan gizi.

Dari asupan makanan yang sehat, makan secukupnya tetapi mengandung diversifikasi pangan yang menyehatkan. "Ibu ketua umum menaruh perhatian terhadap persoalan ini saudara-saudara sekalian. Karena itulah mensana in corpore sano di dalamnya juga mengandung semangat bagaimana Mustika Rasa yang di dalamnya mengandung asupan gizi yang cukup bagi rakyat untuk menjadi pedoman kita bersama-sama sehingga kita menjadi sehat. Demikian dari saya kurang lebihnya mohon maaf, terus berolahraga, terus membangun stamina untuk Pemilu 2024 dan ini yang kita persembahkan untuk rakyat Indonesia saudara-saudara sekalian," pungkasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tim Hukum Hasto Sebut...
Tim Hukum Hasto Sebut Adanya Dugaan Pencatutan Nama Pimpinan Partai oleh Saeful Bahri
Terungkap! Wahyu Setiawan...
Terungkap! Wahyu Setiawan Sempat Minta Rp40 Juta ke Agustiani Tio untuk Ganti Uang Karaoke
Connie Serahkan Dokumen...
Connie Serahkan Dokumen dan Video Rahasia Titipan Hasto ke Wasekjen PDIP
Gibran Buat Konten Bonus...
Gibran Buat Konten Bonus Demografi, PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja Gitu Lho!
Hari Kartini, Megawati...
Hari Kartini, Megawati Tegaskan Perempuan Bukan Makhluk yang Harus Tunduk dalam Diam
Megawati: Perempuan...
Megawati: Perempuan adalah Tiang Negara, jika Rapuh, Tergulinglah Masa Depan Bangsa
Eks Penyidik KPK Anggap...
Eks Penyidik KPK Anggap Febri Diansyah Tak Bisa Dampingi Hasto, Guntur Romli: Ada Upaya Kotor
PN Jakpus Menangkan...
PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania, PDIP Ajukan Kasasi ke MA
Saksi Sebut Uang Suap...
Saksi Sebut Uang Suap PAW Harun Masiku dari Hasto, Febri Diansyah: Kabar Burung
Rekomendasi
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
Hamas Usulkan Gencatan...
Hamas Usulkan Gencatan Senjata 5 Tahun dan Pertukaran Tahanan untuk Akhiri Perang Gaza
Berita Terkini
Isu Matahari Kembar...
Isu Matahari Kembar Muncul dari Hasil Rentetan Peristiwa
39 menit yang lalu
Bareskrim Tangguhkan...
Bareskrim Tangguhkan Penahanan 4 Tersangka Kasus Pagar Laut Tangerang, Termasuk Kades Kohod
49 menit yang lalu
Tim Hukum Hasto Sebut...
Tim Hukum Hasto Sebut Adanya Dugaan Pencatutan Nama Pimpinan Partai oleh Saeful Bahri
56 menit yang lalu
Respons Dokter Tifa...
Respons Dokter Tifa Dilaporkan ke Polisi terkait Ijazah Jokowi: Bagus!
1 jam yang lalu
Usai Dilaporkan ke Bareskrim...
Usai Dilaporkan ke Bareskrim dan MKD, Ahmad Dhani Ngaku Salak Ketik Pono Jadi Porno
2 jam yang lalu
AMSI Syukuran HUT ke-8,...
AMSI Syukuran HUT ke-8, Potong Tumpeng, Halalbihalal, hingga Diskusi Media
2 jam yang lalu
Infografis
Hamas dan Fatah Bersatu...
Hamas dan Fatah Bersatu hadapi Usul Penencaplokan Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved