PDIP Siapkan Fisik dan Mental Hadapi Pemilu 2024

Jum'at, 20 Mei 2022 - 11:42 WIB
loading...
PDIP Siapkan Fisik dan...
Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dalam upaya menghadapi Pemilu 2024 memerlukan kesegaran fisik, kesiapan mental, dan disiplin dengan taat kepada aturan main. Foto/ist
A A A
JAKARTA - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan ( PDIP ) dalam upaya menghadapi Pemilu 2024 memerlukan kesegaran fisik, kesiapan mental, dan disiplin dengan taat kepada aturan main. PDIP menggelar Senam Indonesia Cinta Tanah Air (Sicita) tahun 2022 secara hybrid di kawasan Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Jumat (20/5/2022).

"Olahraga mengajarkan kepada kita untuk disiplin pada waktu, disiplin kepada aturan main, disiplin pada tata gerak, sehingga ketika tata gerak itu dilakukan dengan baik seluruh urat nadi kita, seluruh aliran darah di dalam jiwa kita saudara-saudara sekalian, maka itu akan mengalir dan kemudian di dalam aliran itu ada suatu rasa cinta kepada Tanah Air kepada bangsa dan negara," kata Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto saat memberikan sambutan usai senam Sicita.

Kata Hasto, olahraga harus dijadikan kebiasaan bagi PDIP. "Karena itulah jadikan ini sebagai kebiasaan kita, ini sebagai habituasi kita agar PDI Perjuangan senantiasa kokoh di dalam bergerak di tengah-tengah rakyat, bergerak di tengah-tengah rakyat pun sehat," imbuhnya.





Menurutnya, ini menjadi satu kesatuan dengan ajaran Bung Karno ketika mengeluarkan buku Mustika Rasa. Di dalam buku Mustika Rasa itu pentingnya menjaga kesehatan di tinjau dari asupan gizi.

Dari asupan makanan yang sehat, makan secukupnya tetapi mengandung diversifikasi pangan yang menyehatkan. "Ibu ketua umum menaruh perhatian terhadap persoalan ini saudara-saudara sekalian. Karena itulah mensana in corpore sano di dalamnya juga mengandung semangat bagaimana Mustika Rasa yang di dalamnya mengandung asupan gizi yang cukup bagi rakyat untuk menjadi pedoman kita bersama-sama sehingga kita menjadi sehat. Demikian dari saya kurang lebihnya mohon maaf, terus berolahraga, terus membangun stamina untuk Pemilu 2024 dan ini yang kita persembahkan untuk rakyat Indonesia saudara-saudara sekalian," pungkasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Deddy Sitorus Ungkap...
Deddy Sitorus Ungkap Ada Utusan Minta Hasto Mundur dari Sekjen dan PDIP Jangan Pecat Jokowi
Kubu Hasto Tuding Dakwaan...
Kubu Hasto Tuding Dakwaan KPK Hanya Copy Paste, Hanya 1 Halaman yang Baru
Belum Tentukan Plt Sekjen...
Belum Tentukan Plt Sekjen PDIP usai Hasto Ditahan KPK, Puan Bicara Hak Prerogatif Megawati
Praperadilan Kedua Hasto...
Praperadilan Kedua Hasto Kembali Gagal, Hakim Tolak Permohonan Sekjen PDIP
KPK Limpahkan 2 Perkara...
KPK Limpahkan 2 Perkara Hasto Kristiyanto ke Penuntut Umum
Kejagung Bakal Periksa...
Kejagung Bakal Periksa Ahok soal Dugaan Korupsi Pertamina, PDIP Ungkap Ada Kejanggalan
Sidang Perdana Gugatan...
Sidang Perdana Gugatan Praperadilan Digelar Besok, Kubu Hasto: Kami Berharap KPK Sudah Siap Hadir
Tantang Kubu Hasto Adu...
Tantang Kubu Hasto Adu Bukti, KPK: Silakan Jelaskan ke Hakim
Ketua DPR Puan Ingatkan...
Ketua DPR Puan Ingatkan Kepala Daerah Pentingnya Kerja Sama dengan Pemerintah Pusat
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
53 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Rezim Zelensky Panik,...
Rezim Zelensky Panik, Rusia dan AS Kompak Tekan Ukraina Gelar Pemilu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved