Warning! 4 Gunung Berapi di Indonesia Berstatus Siaga

Minggu, 06 Februari 2022 - 12:39 WIB
loading...
Warning! 4 Gunung Berapi...
Empat gunung berapi di Indonesia saat ini sedang berada di level III atau berstatus siaga. Foto/SINDOnews/Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Empat gunung berapi di Indonesia saat ini sedang berada di level III atau berstatus siaga. Hal itu berdasarkan hasil pemantauan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).

Baca Juga: Gunung


"Hasil pengamatan visual dan instrumental memperlihatkan peningkatan aktivitas yang semakin nyata atau gunung api mengalami erupsi," demikian dikutip MNC Portal dari laman magma.esdm.go id, Minggu (6/2/2022).

Masyarakat diminta agar tidak terlalu dekat dengan keempat gunung berapi tersebut. Wisatawan atau pendaki juga dilarang untuk melakukan aktivitas dalam radius dekat dengan empat puncak gunung tersebut.

Tak hanya itu, masyarakat di sekitaran empat gunung itu juga diminta waspada jika suatu waktu terjadi erupsi. Sejuah ini, terdapat peningkatan aktivitas dari empat gunung tersebut berdasarkan pantauan dari PVMBG Kementerian ESDM.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Gunung Ibu Kembali Meletus,...
Gunung Ibu Kembali Meletus, Muntahkan Abu Vulkanik Setinggi 2,1 Km
Waspada! PVMBG Ingatkan...
Waspada! PVMBG Ingatkan Potensi Banjir Lahar Pascaerupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
Megawati Didampingi...
Megawati Didampingi Waka BRIN Ajak Ilmuwan Rusia Teliti Gunung Api di Bawah Laut
Waspada! 4 Gunung Api...
Waspada! 4 Gunung Api di Indonesia Ini Berstatus Siaga, Ini Daftarnya
Alat Pemantauan Aktivitas...
Alat Pemantauan Aktivitas Gunung Api di Halmahera Dicuri
Rentetan Gunungapi Erupsi...
Rentetan Gunungapi Erupsi Sejak Awal 2024, BNPB Imbau Tetap Waspada dan Jangan Ceroboh
BNPB Ungkap Tren Kejadian...
BNPB Ungkap Tren Kejadian Bencana Dampak Erupsi Gunungapi Meningkat di 2024
Gunung Ibu di Maluku...
Gunung Ibu di Maluku Utara Erupsi, Letusan 4.000 Meter di Atas Puncak
Gunung Dukono Erupsi...
Gunung Dukono Erupsi Pagi Ini, Letusan 1.100 Meter di Atas Puncak
Rekomendasi
LG Batal Tanam Investasi...
LG Batal Tanam Investasi Rp129 Triliun, Prabowo: Pasti Ada Gantinya, Indonesia Cerah
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
Berita Terkini
Daftar Pati TNI Dimutasi...
Daftar Pati TNI Dimutasi Jadi Stafsus KSAD sebelum Lebaran 2025, Ini Nama-namanya
1 jam yang lalu
Bima Arya Sarankan Lucky...
Bima Arya Sarankan Lucky Hakim Pakai Transportasi Umum PP Jakarta-Indramayu selama Magang di Kemendagri
4 jam yang lalu
Sahroni Sudah Lihat...
Sahroni Sudah Lihat Serangan ke Kejagung Sejak Buka Kasus-kasus Besar
4 jam yang lalu
KPK Sita Dokumen hingga...
KPK Sita Dokumen hingga BBE dari Penggeledahan Kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Lampung Tengah
6 jam yang lalu
Di Tengah Tantangan...
Di Tengah Tantangan Global, Rampai Nusantara Terus Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
6 jam yang lalu
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
6 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved