Panglima TNI Kerahkan Yonzipur dan Kostrad Bantu Korban Erupsi Gunung Semeru

Jum'at, 24 Desember 2021 - 04:49 WIB
loading...
Panglima TNI Kerahkan...
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa mengerahkan Yonzipur 10 dan Kostrad untuk membantu warga terdampak erupsi Gunung Semeru, Lumajang, Jawa Timur. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa memberikan atensi khusus kepada pasukan Batalyon Zeni Tempur (Yonzipur) 10 dan 5 Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Kostrad) untuk terjun langsung membantu warga terdampak bencana erupsi Gunung Semeru, Lumajang, Jawa Timur.

Jenderal Andika meminta kepada pasukannya tersebut untuk melakukan bakti sosial kepada warga korban erupsi Gunung Semeru. Khususnya, warga yang berada di Desa Sumberwuluh, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. "Yonzipur 10 Kostrad dan Yonzipur 5/ Arati Bhaya Wighina dikerahkan memang untuk membantu penanganan bencana Gunung Semeru," ujar Andika Perkasa, Kamis (23/12/2021).



Tak hanya itu, berbagai alat berat yakni truk pengangkut pasir hingga excavator juga dikerahkan TNI untuk membersihkan jalan dan rumah warga yang terkena abu vulkanik. Kemudian, TNI juga membuatkan sungai darurat untuk aliran lahar dingin dan memberikan bantuan sembako kepada masyarakat yang berada di pengungsian.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
9 Fakta Try Sutrisno,...
9 Fakta Try Sutrisno, Sosok Jenderal Disegani di Era Soeharto yang Kini Tuntut Wapres Diganti
Siapa Jenderal TNI Purn...
Siapa Jenderal TNI Purn Try Sutrisno? Panglima TNI Era Orba yang Dukung Pergantian Wapres Gibran
5 Pangdam Lulusan Akmil...
5 Pangdam Lulusan Akmil 1991 Teman Satu Angkatan Panglima TNI
2 Inspektur TNI AD Dimutasi...
2 Inspektur TNI AD Dimutasi Panglima TNI, Salah Satunya Jenderal Kopassus Pernah Jadi Paspampres
4 Letjen TNI Berkarier...
4 Letjen TNI Berkarier Moncer Teman Seangkatan Panglima TNI Lulusan Akmil 1991
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Panglima TNI dan KSAD...
Panglima TNI dan KSAD Dianugerahi Wing Kehormatan Penerbang Kelas 1 TNI AU
4 Perwira Tinggi TNI...
4 Perwira Tinggi TNI Digeser ke Lemhannas pada Mutasi TNI Maret 2025, Ini Nama-namanya
5 Jenderal TNI AD Segera...
5 Jenderal TNI AD Segera Pensiun setelah Mutasi Sebelum Lebaran, Ini Nama-namanya
Rekomendasi
3 Ekspresi Manusia dalam...
3 Ekspresi Manusia dalam Bersyukur Menurut Imam Al Ghazali, Seperti Apa?
iPhone 16 Baru Diluncurkan,...
iPhone 16 Baru Diluncurkan, Pahami Istilah iPhone Inter
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
Berita Terkini
Danjen Kopassus Tegaskan...
Danjen Kopassus Tegaskan Premanisme Harus Ditindak
23 menit yang lalu
Survei, Kinerja 6 Bulan...
Survei, Kinerja 6 Bulan Prabowo-Gibran Masih Cukup Tinggi
40 menit yang lalu
Danjen Kopassus Minta...
Danjen Kopassus Minta Maaf Anggotanya Foto Bareng Hercules
1 jam yang lalu
Ketua DPP Perindo Soroti...
Ketua DPP Perindo Soroti Tantangan Berat Perempuan di Dunia Politik
2 jam yang lalu
Sosok Ibu Muncul di...
Sosok Ibu Muncul di Sidang Hasto, KPK Dalami Perlu Tidaknya Pemanggilan
3 jam yang lalu
Hasto PDIP Anggap Pencegahan...
Hasto PDIP Anggap Pencegahan Agustiani Tio oleh KPK ke Luar Negeri Tidak Manusiawi
4 jam yang lalu
Infografis
Hadapi Rusia dan China,...
Hadapi Rusia dan China, NATO Akan Kerahkan Banyak Senjata Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved