Waspada, 18 Wilayah Indonesia Berpotensi Banjir Bandang 3-4 Oktober 2021

Sabtu, 02 Oktober 2021 - 18:48 WIB
loading...
Waspada, 18 Wilayah...
BMKG mengeluarkan peringatan dini potensi hujan lebat di 18 wilayah Indonesia. BMKG juga memperingatkan potensi banjir/banjir bandang di 18 wilayah tersebut. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini potensi hujan lebat di 18 wilayah Indonesia. BMKG juga memperingatkan potensi banjir/ banjir bandang di 18 wilayah tersebut.

Peringatan dini yang dikeluarkan oleh BMKG pada 2 Oktober 2021 tersebut berlaku untuk 3 Oktober 2021 pukul 07.00 WIB sampai 4 Oktober 2021 pukul 07.00 WIB. Baca juga: BMKG Catat Terjadi 805 Kali Gempa Bumi Selama September 2021

Berikut wilayah yang berpotensi dampak hujan lebat wilayah di Indonesia bagian barat, tanggal 3-4 Oktober 2021, yakni:

1. Kepulauan Riau (Waspada)

2. Bengkulu (Waspada)

3. Sumsel (Waspada)

4. Kepulauan Bangka Belitung (Waspada)

5. Lampung (Waspada)

6. Jawa Barat (Waspada)

7. Kalbar (Waspada)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Gempa Dahsyat M7,3 Guncang...
Gempa Dahsyat M7,3 Guncang Argentina, BMKG: Tak Mempengaruhi Kegempaan di Indonesia
Ancaman Banjir Rob Akibat...
Ancaman Banjir Rob Akibat Fase Bulan Purnama dan Super New Moon 10 April, Ini Wilayah Terdampak
BMKG: Hujan Ringan hingga...
BMKG: Hujan Ringan hingga Sedang Berpotensi Guyur Jabodetabek pada H+3 Lebaran
BMKG Ingatkan Banjir...
BMKG Ingatkan Banjir 5 Tahunan Jabodetabek Bisa Lebih Singkat Jadi 3 Tahunan
Lebaran 2025 Serentak...
Lebaran 2025 Serentak 31 Maret? Ini Prediksi BMKG, BRIN, dan Keputusan Muhammadiyah!
Waspada, Periode Mudik...
Waspada, Periode Mudik pada 25-31 Maret 2025 Dilanda Hujan Angin Kencang
Banjir Jakarta, 14 RT...
Banjir Jakarta, 14 RT dan 3 Ruas Jalan Terendam
Mau Jadi PNS BMKG? STMKG...
Mau Jadi PNS BMKG? STMKG Siap Buka Penerimaan Taruna Baru 2025
Banjir Bandang Terjang...
Banjir Bandang Terjang Permukiman Warga di Cimaung Bandung
Rekomendasi
Shakur Stevenson vs...
Shakur Stevenson vs Gervonta Davis Gagal Bertarung Jika ...
APTMA Audiensi dengan...
APTMA Audiensi dengan Dirjen Bea Cukai Bahas Tarif Cukai Tembakau Madura
Wisuda UPH 2025: 1.921...
Wisuda UPH 2025: 1.921 Lulusan Diutus untuk Menjadi Pemimpin Berintegritas dan Berdampak
Berita Terkini
Prabowo Bertemu Presiden...
Prabowo Bertemu Presiden Industri Pertahanan Turki, Bahas Penguatan Alutsista
Pesan Damai Menteri...
Pesan Damai Menteri Agama dari Hartford-USA: Menyatukan Dunia melalui Dialog Lintas Iman
SPPI Kerja Sama dengan...
SPPI Kerja Sama dengan 3 Asosiasi Perikanan Taiwan
Hadiri Pelantikan Paus...
Hadiri Pelantikan Paus Leo XIV, Muhaimin Bertolak ke Vatikan Malam Ini
Ganjar Minta Kepala...
Ganjar Minta Kepala Daerah PDIP Sukseskan Program Pemerintahan Prabowo
Megawati Minta Seluruh...
Megawati Minta Seluruh Kepala Daerah dari PDIP Laksanakan Janji Politik saat Kampanye
Infografis
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Layak Merumput di Klub Luar Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved