Pemerintah Tolak Kubu Moeldoko, Pengamat: Kubu AHY Jangan Merasa Berhutang Budi

Kamis, 01 April 2021 - 06:51 WIB
loading...
Pemerintah Tolak Kubu...
Inilah saatnya AHY dengan Partai Demokratnya menegaskan posisi sebagai oposisi. Foto/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kubu Agus Harimurti Yudhoyono ( AHY ) diminta tak terlalu berlebihan merespons keputusan pemerintah yang menolak pendaftaran kubu Moeldoko dalam kisruh Partai Demokrat. Jangan sampai, putusan pemerintah tersebut membuat posisi politik bergeser mendukung pemerintah.

Menurut Direktur Eksekutif Institute for Democracy & Strategic Affairs (Indostrategic) A. Khoirul Umam, sebaiknya kubu AHY tidak merasa berhutang budi kepada pemerintah. Justru, inilah saatnya AHY dengan Partai Demokratnya menegaskan posisi sebagai oposisi.

Baca juga: KLB Moeldoko Ditolak Pemerintah, AHY ke Kader: Jangan Euforia Berlebihan

"Sikap oposisi yang kritis dan proporsional tetap dibutuhkan, agar proses demokrasi dan pemerintahan bisa tetap berjalan lebih sehat," ujarnya saat dihubungi, Kamis (1/4/2021)

Lebih lanjut Umam menyarankan agar kepemimpinan AHY perlu fokus pasa konsolidasi internal partainya. Yang perlu diantisipasi adalah menjaga soliditas partainya di proses Musda dan Muscab, agar tidak dimasuki oleh pihak-pihak dari kubu lawannya.

Baca juga: Menkumham Tolak KLB Moeldoko, AHY: Terima Kasih Presiden Jokowi

"Sehingga harus hati-hati dan perlu diantisipasi jika ada kekuatan yang hendak menyelundupkan sel-sel politiknya melalui Musda/ Muscab," ungkapnya.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Yogyakarta Jadi Tuan...
Yogyakarta Jadi Tuan Rumah Yudhoyono Institute Lecture Series 2025
AHY Soroti Tantangan...
AHY Soroti Tantangan dan Peluang Keberlanjutan di Indonesia
Resmikan Gedung Baru...
Resmikan Gedung Baru IPDN, Menko AHY: Ciptakan Birokrasi Adaptif, Inovatif, dan Berkelanjutan
Demokrat Nilai Prabowo...
Demokrat Nilai Prabowo Tunjukkan Sikap Kemandirian sebagai Kepala Negara Bukan Presiden Boneka
Demokrat soal RUU Perampasan...
Demokrat soal RUU Perampasan Aset: Kami Makmum Aja di DPR
Bertemu PPI Tiongkok,...
Bertemu PPI Tiongkok, AHY Makin Optimistis Menyambut Indonesia Emas 2045
Menko AHY dan Angela...
Menko AHY dan Angela Tanoesoedibjo Tegaskan Pentingnya Peran Media dalam Pembangunan
AHY: Kerja Sama Multilateral...
AHY: Kerja Sama Multilateral Mulai Ditinggalkan Imbas Perang Tarif AS
Beri Pesan Menyentuh,...
Beri Pesan Menyentuh, Menko AHY Ucapkan Selamat Idulfitri 1446 H | Sindo Flash
Rekomendasi
Wujudkan Liburan Seru...
Wujudkan Liburan Seru Tanpa Boros: Voucher Hotel s.d Rp50.000
Seperti Apa Perbedaan...
Seperti Apa Perbedaan Tarian Ayyala di UEA dan Oman?
Crystal Palace Akhiri...
Crystal Palace Akhiri Penantian 119 Tahun, Juara Piala FA Usai Tundukkan Manchester City
Berita Terkini
Haru dan Khidmat! Adzan...
Haru dan Khidmat! Adzan Pertama Berkumandang dari Masjid Indonesia di Kanada
Daftar Perwira Tinggi...
Daftar Perwira Tinggi TNI AL yang Dimutasi di Akhir April 2025, Ini Nama-namanya
Momen Prabowo Ngopi...
Momen Prabowo Ngopi saat Pidato di Kongres IV Tidar: Karena Diperintah Rakyat, Saya Minum
4 Pati TNI Angkatan...
4 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 2 Lulusan AAU 1988
Menkes Budi Gunadi Sadikin...
Menkes Budi Gunadi Sadikin Dinilai Layak Diganti
Mahfud MD Blak-blakan...
Mahfud MD Blak-blakan Tak Mau Gugat Ijazah Jokowi, Ternyata Ini Alasannya
Infografis
Membangkang, Panglima...
Membangkang, Panglima Israel Tolak Perintah Serang Gaza Besar-besaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved