JAMMI Yakin Komjen Listyo Sigit Bikin Polri Semakin Maju

Sabtu, 16 Januari 2021 - 17:10 WIB
loading...
JAMMI Yakin Komjen Listyo...
aringan Aktivis Mahasiswa Muslim Indonesia (JAMMI) mendukung pencalonan Komjen Pol Listyo Sigit sebagai Kapolri. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Kelompok masyarakat yang menamakan diri Jaringan Aktivis Mahasiswa Muslim Indonesia (JAMMI) meyakini penunjukan Komisaris Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo sebagai calon kapolri oleh Presiden Joko Widodo sudah dengan pertimbangan yang cukup matang.

"Kami berkeyakinan bahwa Komjen Listyo Sigit Prabowo mampu membawa institusi kepolisian sebagai lembaga penegak hukum lebih baik ke depan dan selalu mengedepankan prinsip-prinsip equality before the law yang berorientasi pada kebenaran dan keadilan," tutur Koordinator Nasional Jaringan Aktivis Mahasiswa Muslim Indonesia (JAMMI) Fadli Rumakefing Fadli saat acara Deklarasi Nasional Mendukung Listyo Sigit Prabowo sebagai Kapolri di Jakarta, Sabtu (16/1/2021), dalam keterangan tertulis yang diterima SINDOnews.

Berikut pernyataan sikap JAMMI:

1. Kami Jaringan Aktivis Mahasiswa Indonesia (JAMMI) mendukung penuh Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo sebagai Kepala Kepolisian Republik Indonesia

2. Kami meyakini bahwa Bapak Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo mampu membawa institusi kepolisian lebih baik dalam proses penegakkan hukum dan menjalankan supremasi hukum di Indonesia

3. Track record Komjen Pol. Listyo Sigit Prabowo sudah teruji dan terukur, integritas, kapabilitas, loyalitas, serta dedikasinya kepada bangsa dan negara.*

4. Kami siap mengawal kepemimpinan Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo sebagai Kapolri serta menjadi mitra stategis supremasi penegakan hukum di Indonesia

"Terakhir, kami mengajak kepada seluruh lapisan elemen anak bangsa mari kita saling bahu membahu dalam membangun Indonesia kita tercinta," kata Fadli Rumakefing saat memimpin Deklarasi Nasional yang dihadiri perwakilan Pengurus JAMMI yang juga dihadiri melalui daring.

(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Daftar 22 Komjen Polisi...
Daftar 22 Komjen Polisi usai Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
11 Brigjen Pol Dapat...
11 Brigjen Pol Dapat Promosi Bintang 2 usai Dimutasi Maret-April 2025, Ini Namanya
13 Kapolda Jebolan Akpol...
13 Kapolda Jebolan Akpol 1991 Teman Satu Angkatan Kapolri
3 Kapolda Metro Jaya...
3 Kapolda Metro Jaya Lulusan Akpol 1970-an dengan Masa Jabatan 2 Tahun, Nomor 1 Teman Seangkatan Kapolri
7 Irjen Dimutasi Kapolri...
7 Irjen Dimutasi Kapolri pada April 2025, Ada Kapolda Jabar dan Direktur KPK
27 Brigjen Pol Digeser...
27 Brigjen Pol Digeser Kapolri pada Mutasi Polri April 2025, Ini Daftar Namanya
27 Brigjen Dipindah...
27 Brigjen Dipindah oleh Kapolri pada April 2025, Berikut Ini Nama-namanya
4 Perwira Pecah Bintang...
4 Perwira Pecah Bintang usai Dimutasi Kapolri pada April 2025, Ini Nama-namanya
49 Perwira Polri di...
49 Perwira Polri di Mutasi Kapolri pada April 2025, Ini Daftar Lengkapnya
Rekomendasi
Pelamar PPSU dan PJLP...
Pelamar PPSU dan PJLP di Balai Kota Membeludak, Pramono: Pendaftaran di Kelurahan
Sekar Laut Tingkatkan...
Sekar Laut Tingkatkan Pasar Ekspor, Bidik Afrika dan Timur Tengah
Sah! Beli BBM di Jakarta...
Sah! Beli BBM di Jakarta Kena Pajak 5%, Kendaraan Umum 2%
Berita Terkini
Prabowo Tepis Anggapan...
Prabowo Tepis Anggapan Dibohongi Menteri
12 menit yang lalu
Sepanjang 2024, PPATK...
Sepanjang 2024, PPATK Sebut Transaksi Tindak Pidana Korupsi Capai Rp984 Triliun
12 menit yang lalu
Connie Serahkan Dokumen...
Connie Serahkan Dokumen dan Video Rahasia Titipan Hasto ke Wasekjen PDIP
16 menit yang lalu
Geledah Rumah Hakim...
Geledah Rumah Hakim Pemvonis Lepas Kasus CPO, Kejagung Temukan Uang Rp5,5 Miliar di Bawah Kasur
41 menit yang lalu
Perum Bulog Terima Kunjungan...
Perum Bulog Terima Kunjungan Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia
44 menit yang lalu
Prabowo Utus Jokowi...
Prabowo Utus Jokowi hingga Natalius Pigai Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus di Vatikan
1 jam yang lalu
Infografis
3 Wilayah Ingin Dirampas...
3 Wilayah Ingin Dirampas Trump, Salah Satunya Bikin Marah Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved