Sosok Veronica Tan, Berpisah dengan Ahok, Kini Masuk Kabinet Prabowo Jadi Wamen PPPA

Senin, 21 Oktober 2024 - 08:13 WIB
loading...
A A A
Bahkan, Veronica Tan merupakan founder atau pendiri layanan home care yang diberi nama LoveCare. Inspirasinya mendirikan layanan ini bermula dari pengalaman personalnya menjaga sang ibu yang pernah mengidap suatu penyakit, begitu pula dengan nenek yang mengalami kondisi Alzheimer.

Veronica Tan mendirikan LoveCare sebagai hasil kolaborasi antara hati, kesehatan, dan teknologi. Bahkan ide Veronica ini lahir dari pengalamannya saat menjabat ketua Yayasan Kanker Indonesia DKI Jakarta, serta keinginan untuk membuat inovasi di sektor kesehatan melalui teknologi.

Menurut informasi yang beredar, Veronica Tan lahir di Medan, Sumatera Utara, pada 6 September 1977. Dia merupakan putri sulung dari tiga bersaudara. Selanjutnya, saat lulus Sekolah Menengah Atas (SMA), dia pindah ke Jakarta untuk melanjutkan studi di Jurusan Arsitektur Universitas Pelita Harapan (UPH) meskipun tidak menyelesaikan pendidikan kuliah.

Veronica Tan kemudian menikah dengan Ahok pada 6 September 1997 di usia 19 tahun. Keduanya pertama kali bertemu saat sama-sama aktif di Gereja Kristus Yesus, Pluit, Jakarta pada 1994.

Dari pernikahannya, Veronica Tan dan Ahok dikaruniai tiga orang anak, yakni Nicholas Sean Purnama, Nathania Berniece Zhong, dan Daud Albeenner Purnama. Namun, pernikahan yang telah memasuki dua dekade itu, Ahok menggugat cerai Veronica Tan.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Saksikan Malam Ini 30...
Saksikan Malam Ini 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Jurus Yassierli Tangkal Badai PHK Bersama Anita Dewi, di iNews
Prabowo Utus Jokowi...
Prabowo Utus Jokowi Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Ma'ruf Amin: Hak Presiden
Prabowo Bertemu PM Fiji,...
Prabowo Bertemu PM Fiji, Ajak Latihan Militer Bersama
Hari Ini Jokowi dan...
Hari Ini Jokowi dan 3 Utusan Prabowo Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
Prabowo Perintahkan...
Prabowo Perintahkan Menteri Rapatkan Barisan, Cak Imin Sangkal terkait Pemilu 2029
PAN Beri Sinyal Dukung...
PAN Beri Sinyal Dukung Prabowo di Pilpres 2029, Cak Imin: Tergesa-gesa Amat
Prabowo Tepis Anggapan...
Prabowo Tepis Anggapan Dibohongi Menteri
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
Prabowo Sambut Wakil...
Prabowo Sambut Wakil Perdana Menteri Malaysia di Istana: Kawan Lama dari Masa Muda
Rekomendasi
Rutin Beri Yield Besar,...
Rutin Beri Yield Besar, Investor Nantikan Dividen TUGU Tahun Ini
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
Berita Terkini
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
1 jam yang lalu
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
2 jam yang lalu
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
2 jam yang lalu
Pelunasan Biaya Haji...
Pelunasan Biaya Haji Reguler Diperpanjang hingga 2 Mei Khusus untuk 4 Provinsi
2 jam yang lalu
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
2 jam yang lalu
Motor Royal Enfield...
Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Atas Nama Orang Lain
3 jam yang lalu
Infografis
4 Negara yang Dulu Mayoritas...
4 Negara yang Dulu Mayoritas Muslim Kini Jadi Minoritas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved