Mengenal 3 Letjen TNI AD yang Dimutasi Panglima, Nomor 3 Masuk Markas Persiapan Pensiun

Sabtu, 03 Agustus 2024 - 15:14 WIB
loading...
Mengenal 3 Letjen TNI...
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menyaksikan apel gelar kekuatan personel dan material pengamanan Pemilu 2024 secara langsung dan virtual di Taxy Way Echo Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Kamis (1/2/2024). FOTO/DOK.TNI
A A A
JAKARTA - Terdapat tiga Letnan Jenderal (Letjen) dari Angkatan Darat ( AD ) yang masuk dalam daftar mutasi TNI pada 24 Juli 2024. Salah satu di antara mereka telah memasuki usia pensiun.

Mutasi besar-besaran kembali dilakukan oleh Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subianto berdasarkan Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/851/VII/2024 tanggal 24 Juli 2024. Total sebanyak 256 Perwira TNI yang masuk dalam daftar mutasi. Dari jumlah itu, 156 Perwira berasal dari TNI AD, dan tiga di antaranya berpangkat Letjen TNI.


3 Letnan Jenderal TNI AD yang Dimutasi Panglima TNI

1. Letjen TNI Richard Taruli Horja Tampubolon

Mengenal 3 Letjen TNI AD yang Dimutasi Panglima, Nomor 3 Masuk Markas Persiapan Pensiun

FOTO/IST

Richard Taruli Horja Tampubolon lahir pada 24 Mei 1969 di Jakarta. Kariernya di militer dimulai pada 1992 setelah lulus dari Akademi Militer (Akmil).

Sepanjang kariernya, ia tercatat pernah ikut operasi militer di Timor-Timor tahun 1998. Ia juga sempat menjadi Komandan Sub Kontingen Sea Games XXXVI di Palembang pada 2011.

Bahkan saat berpangkat Jenderal Bintang 1 ketika menjabat Wadanjen Kopassus, ia ditunjuk sebagai Kepala Operasi (Kaops) Nemangkawi I di Papua. Pangkat jenderal bintang 3 Richard didapat dari ketika ditunjuk sebagai Irjenad pada 2022 lalu.

Setelah itu, dia sempat setahun menduduki posisi Pangkogabwilhan III di 2023 hingga 2024. Barulah setelah itu Richard terkena mutasi pada 24 Juli 2024 untuk mengemban amanat sebagai Kepala Staf Umum (Kasum) TNI.

2. Letjen TNI Muhammad Saleh Mustafa

Mengenal 3 Letjen TNI AD yang Dimutasi Panglima, Nomor 3 Masuk Markas Persiapan Pensiun

FOTO/PENKOSTRAD

Muhammad Saleh Mustafa lahir pada 14 Maret 1969 di Ternate, Maluku Utara. Pada mutasi 24 Juli 2024, ia dipindah-tugaskan untuk menjadi Inspektur Jenderal (Irjen) TNI menggantikan Laksdya Dadi Hartanto.

Lulusan Akmil 1991 ini telah beberapa kali menduduki posisi strategis. Misalnya ketika masih berpangkat Mayjen, dia pernah menjalankan tugas sebagai Kaskogabwilhan II di 2021 dan Pangdam XVII/Cenderawasih pada 2022.

Setelahnya, ia sempat ditempatkan sebagai Pa Sahli Tk III KSAD Bidang Sosbudkum HAM pada 27 April 2023 dan Kaskostrad pada 15 Agustus 2023.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Pati TNI Dimutasi...
Daftar Pati TNI Dimutasi Jadi Stafsus KSAD sebelum Lebaran 2025, Ini Nama-namanya
Letjen TNI Aktif dari...
Letjen TNI Aktif dari Korps Kavaleri, Nomor 2 Lulusan Terbaik Akmil 1992
2 Inspektur TNI AD Dimutasi...
2 Inspektur TNI AD Dimutasi Panglima TNI, Salah Satunya Jenderal Kopassus Pernah Jadi Paspampres
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
2 Pati TNI Angkatan...
2 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 1 Jebolan AAU 1988
4 Perwira Tinggi TNI...
4 Perwira Tinggi TNI Digeser ke Lemhannas pada Mutasi TNI Maret 2025, Ini Nama-namanya
5 Letjen TNI yang Setahun...
5 Letjen TNI yang Setahun Lebih Tak Ganti Jabatan, Salah Satunya Sudah 4 Tahun Duduki Posisi yang Sama
Sertijab 3 Jabatan Strategis...
Sertijab 3 Jabatan Strategis di TNI AU, Nomor 1 Alumni AAU 1994
5 Jenderal TNI AD Segera...
5 Jenderal TNI AD Segera Pensiun setelah Mutasi Sebelum Lebaran, Ini Nama-namanya
Rekomendasi
Paula Verhoeven soal...
Paula Verhoeven soal Rekaman Suara Minta Maaf ke Baim Wong: Aku Tidak Mau Diceraikan
3 Tahun Berturut-turut...
3 Tahun Berturut-turut Pertumbuhan Ekonomi Negara Eropa Ini Nol Persen
Modus Salurkan Kredit...
Modus Salurkan Kredit Fiktif, Pegawai BUMDes di Kulonprogo Korupsi Rp1,058 Miliar
Berita Terkini
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia...
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi April 2025, Ada yang Baru Menjabat Bulan Ini
7 menit yang lalu
Mensesneg Jadi Juru...
Mensesneg Jadi Juru Bicara Presiden, AHY Bilang Begini
35 menit yang lalu
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana...
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana Tugas Dirjen Imigrasi Gantikan Saffar M Godam
1 jam yang lalu
Respons Wamenaker soal...
Respons Wamenaker soal Kemitraan Direksi Pegadaian dan Serikat Pekerja: Kunci Kemajuan Perusahaan
1 jam yang lalu
Puluhan Siswa di Cianjur...
Puluhan Siswa di Cianjur Keracunan MBG, Cak Imin Minta Kemenkes Cek Penyebabnya
1 jam yang lalu
12 Sepeda Mewah hingga...
12 Sepeda Mewah hingga 130 Helm Milik Ariyanto Bakri Disita Kejagung
1 jam yang lalu
Infografis
Asal-usul Yerusalem,...
Asal-usul Yerusalem, Kota Suci 3 Agama yang Penuh Konflik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved