Silaturahmi dengan Fatah, ASFA Foundation Dukung Penuh Kemerdekaan Palestina

Selasa, 30 Juli 2024 - 15:59 WIB
loading...
A A A
Tidak lupa, ia juga menyampaikan terima kasih atas kepedulian masyarakat Indonesia kepada Palestina. Sebagai Perwakilan Fatah, pihaknya berharap hubungan kedua negara itu tetap solid.

"Kami sangat-sangat berterima kasih atas kebaikan rakyat Indonesia atas simpati dan dukungannya untuk Palestina. Semoga Tuhan memberkati solidaritas dan simpati antara Indonesia dan Palestina," tuturnya.



Selain itu, Thaher pun mengecam tindakan genosida yang dilakukan oleh Zionis Israel kepada rakyat Palestina serta berbuat kejahatan di Masjid Al-Aqsa.

"Orang Israel, mereka tidak membuat perbedaan antara gereja, masjid, sekolah, dan universitas, yang menyebabkan genosida," paparnya.
(kri)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1641 seconds (0.1#10.140)