Gibran Bertemu Ma’ruf Amin, Pertemuan Wapres Termuda dengan Wapres Tertua

Rabu, 24 April 2024 - 19:15 WIB
loading...
Gibran Bertemu Ma’ruf...
Wapres Ma’ruf Amin bertemu dengan Wapres terpilih Gibran Rakabuming Raka di Kediaman Wapres, Jalan Diponegoro Nomor 2, Jakarta Pusat, Rabu (24/4/2024). Foto/BPMI Setwapres
A A A
JAKARTA - Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin bertemu dengan Wapres terpilih Gibran Rakabuming Raka di Kediaman Wapres, Jalan Diponegoro Nomor 2, Jakarta Pusat, Rabu (24/4/2024).

Juru Bicara Wapres Masduki Baidlowi dalam keterangannya mengatakan bahwa pertemuan ini merupakan Wapres termuda dalam sejarah dan Wapres tertua dalam sejarah. Diketahui, Wapres Ma’ruf Amin saat ini berumur 81 tahun sementara itu Gibran saat ini berumur 36 tahun.



“Saya kira ini sangat penting cukup bersejarah saya kira Mas Gibran karena Mas Gibran ini saya kira adalah Wapres termuda dalam sejarah bertemu dengan Wapres yang tertua dalam sejarah. Jadi ini luar biasa oleh karena itu seperti apa yang termuda dan tertua bertemu,” ujar Masduki dalam keterangannya.

Selain itu, Masduki mengatakan bahwa Gibran saat ini masih akan fokus menjadi Wali Kota Solo sebelum dilantik menjadi Wapres. “Sekarang beliau bilang ke Wapres, sekarang masih fokus di Solo,” kata dia.

Masduki juga mengatakan bahwa Gibran mengundang Wapres Ma’ruf untuk ke Solo dalam rangka meresmikan destinasi wisata yang belum selesai. Dia mengatakan peresmian ini direncanakan akan dilaksanakan pada bulan Juli atau Juli mendatang.



“Bahkan Mas Gibran mengundang Wapres untuk ke Solo, untuk meresmikan destinasi wisata yang saat ini belum selesai, masih diselesaikan oleh PUPR. Jadi kira-kira Wapres akan meresmikan itu kira-kira bulan Juni atau Juli. Kira-kira seperti itu,” pungkasnya.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Fakta Aufaa Luqman,...
5 Fakta Aufaa Luqman, Laporkan Jokowi tapi Kakaknya Almas Beri Jalan Gibran Jadi Wapres
Aufaa Luqman Penggugat...
Aufaa Luqman Penggugat Jokowi Ternyata Adik Almas Tsaqibirru yang Muluskan Gibran Maju Cawapres 2024
Anak-anak Presiden Ngumpul...
Anak-anak Presiden Ngumpul Bareng di Ultah Didit, AHY: Jarang-Jarang Satu Meja Bersenda Gurau
Momen Anak-anak Mantan...
Momen Anak-anak Mantan Presiden Kumpul di Ultah Didit Prabowo
Kaji Kitab Arrisalah...
Kaji Kitab Arrisalah Karya Mbah Hasyim, KH Ma'ruf Amin: Ini Tradisi PKB
AHY dan Gibran Bisa...
AHY dan Gibran Bisa Bersaing di Pilpres 2029, Cawapres Prabowo Diprediksi Alot
Kelakar Prabowo ke Gibran...
Kelakar Prabowo ke Gibran dan AHY: Sekarang Duduk Berdampingan, Nanti Bisa Bersaing
Jerry Sambuaga Tegaskan...
Jerry Sambuaga Tegaskan Komitmen AMPI Dukung Kebijakan Golkar Kawal Pemerintahan Prabowo-Gibran
Gibran Buka Perayaan...
Gibran Buka Perayaan Imlek Nasional dengan Pantun: Makan Ikan Ditemani Sayur Capcay
Rekomendasi
Siapa Durai Murugan?...
Siapa Durai Murugan? Menteri India yang Seru Warganya Melakukan Poliandri
Hamas Akan Bebaskan...
Hamas Akan Bebaskan Seluruh Sandera Israel Jika Ada Jaminan Perang Gaza Berakhir
Jadwal Tes Online Rekrutmen...
Jadwal Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Sudah Siap?
Berita Terkini
La Nyalla Pertanyakan...
La Nyalla Pertanyakan Penggeledahan KPK di Rumahnya
34 menit yang lalu
Kasus Suap Rp60 Miliar...
Kasus Suap Rp60 Miliar ke Ketua PN Jaksel Dinilai Bentuk Perampokan Keadilan
42 menit yang lalu
Halalbihalal iNews Media...
Halalbihalal iNews Media Group Dimeriahkan Doorprize ke Karyawan
1 jam yang lalu
Kasus Suap Vonis Lepas...
Kasus Suap Vonis Lepas Terdakwa Korupsi Minyak Goreng Pengembangan dari Perkara Zarof Ricar
1 jam yang lalu
Pengacara Jokowi Tegaskan...
Pengacara Jokowi Tegaskan Narasi Ijazah Palsu Menyesatkan
2 jam yang lalu
Sidang Korupsi Impor...
Sidang Korupsi Impor Gula, Saksi Ungkap Charles Sitorus Pernah Naik Lift Khusus Menteri
2 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved