Kapolri Berharap Kebijakan WFH ASN Jadi Solusi Kurangi Kemacetan Arus Balik Lebaran

Senin, 15 April 2024 - 16:22 WIB
loading...
A A A
Lebih lanjut, pihak kepolisian juga sudah menyiapkan jalur arteri sebagai alternatif menghindari macet di tol.

"Kalau tetap penuh maka kami mempersiapkan jalur arteri di titik-titik terutama nanti akan kita buka untuk mengurai kalau ada kepadatan. Ini bagian dari upaya yang akan kita lakukan. Mudah-mudahan masyarakat bisa menahami ini," jelas Sigit.

Sejumlah rekayasa lalu lintas, kata Sigit, juga akan terus diterapkan hingga puncak arus balik 2024 usai. Pihak kepolisian pun meminta pengertian kepada masyarakat sekitar jalur arteri yang ikut terdampak kemacetan karena adanya rekayasa jalan tersebut.



"Soal one way dan contraflow tetap kita akan laksanakan termasuk pengalihan arus tetap akan kita laksanakan mohon masyarakat maklumi karena itu senua bisa terlayani.
(kri)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1760 seconds (0.1#10.140)