Kendaraan Arah Jakarta Membeludak, One Way di Tol Trans Jawa Diperpanjang hingga KM 442

Senin, 15 April 2024 - 14:42 WIB
loading...
Kendaraan Arah Jakarta...
Penerapan sistem one way di sejumlah ruas tol Trans Jawa diperpanjang hingga KM 442 ruas Tol Semarang-Solo. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Penerapan sistem one way di sejumlah ruas tol Trans Jawa diperpanjang hingga KM 442 ruas Tol Semarang-Solo pada pukul 11.45 WIB, Senin (15/4/2024).

VP Corporate Secretary and Legal PT Jasamarga Trans Jawa Tol Ria Marlinda Paallo mengatakan, keutusan itu untuk merespons tingginya volume kendaraan yang mengarah ke Jakarta pada arus balik Lebaran 2024.

Saat ini pengguna jalan dari arah Timur Trans Jawa dapat kembali menuju arah Jakarta dari KM 442 Bawen Ruas Jalan Tol Semarang-Solo hingga KM 70 Jalan Tol Jakarta-Cikampek.



"Terpantau hingga saat ini volume lalu lintas yang kembali dari arah Jalan Tol Trans Jawa mulai meningkat dan petugas terus melakukan koordinasi dengan pihak Kepolisian agar situasi arus balik Hari Raya Idulfitri 1445 H tetap terkendali," ujar Marlinda.

PT JTT mengimbau kepada seluruh pengguna jalan agar mengantisipasi perjalanan, memastikan kendaraan dalam keadaan prima, saldo uang elektronik cukup, mengisi bahan bakar sebelum memulai perjalanan serta membawa bekal untuk menghindari kepadatan di rest area. "Selalu berhati-hati dalam berkendara, patuhi rambu-rambu dan ikuti arahan petugas di lapangan," tutupnya.



Sekadar informasi, sebelumnya juga sudah diberlakukan rekayasa lalu lintas one way dari KM 428+400 Jalan Tol Semarang Seksi A,B,C.pada pukul 09.42 WIB.

Kemudian one way juga diberlakukan mulai dari GT Kalikangkung KM 414 hingga GT Cikopo KM 72. Rekayasa lalin dilanjutkan di ruas tol Jakarta - Cikampek berupa contraflow 3 Lajur.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
AMMDI Ingatkan Kemenhub...
AMMDI Ingatkan Kemenhub Bangun Ekosistem Transportasi dan Infrastruktur Terencana
Satgas Operasional Idulfitri...
Satgas Operasional Idulfitri 1446H Resmi Ditutup
One Way Nasional Tol...
One Way Nasional Tol Transjawa Ditutup, Hari Ini Arus Lalu Lintas Kembali Normal
Situasi Terkini Tol...
Situasi Terkini Tol Palikanci-Cipali di Hari Terakhir Cuti Bersama
1,454 Juta Kendaraan...
1,454 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek Sepanjang Arus Balik Lebaran
72.000 Kendaraan Pemudik...
72.000 Kendaraan Pemudik Belum Kembali ke Pulau Jawa
Tol Cipularang Arah...
Tol Cipularang Arah Jakarta Macet Panjang Malam Ini
Arus Balik Lebaran Aman,...
Arus Balik Lebaran Aman, Kemenko Polkam Apresiasi Sinergitas Kementerian hingga Pemda
Polri: Kecelakaan dan...
Polri: Kecelakaan dan Korban Meninggal saat Mudik-Balik Lebaran 2025 Turun Drastis
Rekomendasi
RS Persada Dukung Aparat...
RS Persada Dukung Aparat Selidiki Kasus Dokter yang Lecehkan Pasien
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah...
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah Palsu, Begini Cara Mengeceknya
Gubernur Jabar Dedi...
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Diancam Dibunuh
Berita Terkini
BP Taskin Mulai Proyek...
BP Taskin Mulai Proyek Percontohan Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan
26 menit yang lalu
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
30 menit yang lalu
Kamis Lusa, Gereja Katedral...
Kamis Lusa, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
52 menit yang lalu
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
1 jam yang lalu
Jokowi Jamu Tony Blair...
Jokowi Jamu Tony Blair di Restoran Menteng, Bahas Apa?
1 jam yang lalu
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
1 jam yang lalu
Infografis
Diskon 20% Tarif Tol...
Diskon 20% Tarif Tol Jakarta-Semarang untuk Mudik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved