Bamsoet Ungkap 4 Calon Ketum Golkar Termasuk Dirinya

Jum'at, 08 Maret 2024 - 19:49 WIB
loading...
Bamsoet Ungkap 4 Calon...
Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengungkapkan empat nama yang bakal bertarung pada pemilihan ketua umum partai berlambang pohon beringin itu dalam musyawarah nasional (munas) tahun ini. Foto/Achmad Al Fiqri
A A A
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengungkapkan empat nama yang bakal bertarung pada pemilihan ketua umum partai berlambang pohon beringin itu dalam musyawarah nasional (munas) tahun ini. Empat nama itu termasuk dirinya.

Tiga nama lainnya adalah Airlangga Hartarto, Agus Gumiwang Kartasasmita (AGK), dan Bahlil Lahadalia. "Ada Pak Airlangga, kemudian ada Pak Agus Gumiwang, kemudian ada Pak Bahlil, dan ada saya," kata Bamsoet sambil tertawa di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (8/3/2024).

Bamsoet mengatakan, empat nama itu muncul di permukaan. "Ya ada setidaknya santer 4 suara yang muncul di permukaan yang akan bertarung di forum munas tahun ini," ucapnya.





Kendati demikian, dirinya tak fokus pada Munas Golkar. Ia hanya berharap agar gelaran Pemilu 2024 dapat berjalan lancar dan baik.

"Ya kita banyak berdoa agar hasil pemilu ini sesuai dengan harapan kita semua, presiden dilantik dengan baik, suasana politik kondusif, nah baru kita bicara tentang munas," tandasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
KPPG Ingin Kaum Perempuan...
KPPG Ingin Kaum Perempuan Terlibat dalam Kancah Politik Nasional
Buka Pendidikan untuk...
Buka Pendidikan untuk Politikus Muda Golkar, Bahlil Puji Misbakhun
Batal Ikut Maraton di...
Batal Ikut Maraton di AS, Misbakhun Dinilai Tunjukkan Loyalitas
Bahlil Ogah Tanggapi...
Bahlil Ogah Tanggapi Serius Tarif Trump: Kayak Dunia Sudah Mau Berakhir
Halalbihalal Partai...
Halalbihalal Partai Golkar, Bahlil Bicara Reshuffle Pengurus DPP
Idrus Puji Presiden...
Idrus Puji Presiden Prabowo Ajak Dialog Tokoh Kritis
Sekjen HIPMI Bongkar...
Sekjen HIPMI Bongkar Latar Belakang Bahlil Sebagai Pengusaha Sukses: Sejak Dulu Sudah Naik Jet Pribadi
Respons Bahlil Lahadalia...
Respons Bahlil Lahadalia soal Pertemuan Prabowo dan Megawati
Prabowo Tugaskan Airlangga,...
Prabowo Tugaskan Airlangga, Sri Mulyani, hingga Sugiono Nego Tarif Trump
Rekomendasi
3 Hal yang Perlu Kamu...
3 Hal yang Perlu Kamu Lakukan Sebelum Berolahraga
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Partai Perindo Edi Hariyanto Komitmen Perjuangkan Harapan Warga Bengkulu
Tips Bibir Tetap Lembab...
Tips Bibir Tetap Lembab dan Sehat Selama Beraktivitas
Berita Terkini
Adies Kadir Harap Mutasi...
Adies Kadir Harap Mutasi Besar-besaran Hakim Benahi Lembaga Peradilan
14 menit yang lalu
1.967 CASN Mengundurkan...
1.967 CASN Mengundurkan Diri, Ini Alasannya
37 menit yang lalu
KPK Sebut KONI Jawa...
KPK Sebut KONI Jawa Timur Terima Dana Hibah dari APBD
1 jam yang lalu
Kunker ke Sumsel, Prabowo...
Kunker ke Sumsel, Prabowo Bakal Luncurkan Gerina hingga Tanam Raya
1 jam yang lalu
MA Mutasi 199 Hakim...
MA Mutasi 199 Hakim dan 68 Panitera, Terbanyak dari Jakarta
1 jam yang lalu
Absen Pemakaman Paus...
Absen Pemakaman Paus Fransiskus, Prabowo Berencana Kirim Utusan ke Vatikan
2 jam yang lalu
Infografis
4 Tentara AS Tewas saat...
4 Tentara AS Tewas saat Latihan Tempur di Dekat Sekutu Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved