Waspada! Hujan Lebat Berpotensi Melanda Sejumlah Wilayah hingga 4 Maret Mendatang

Kamis, 29 Februari 2024 - 07:29 WIB
loading...
Waspada! Hujan Lebat...
BMKG mengeluarkan peringatan dini potensi hujan lebat yang bisa melanda sejumlah wilayah Indonesia hingga 4 Maret 2024 mendatang. Foto/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini potensi hujan lebat yang bisa melanda sejumlah wilayah Indonesia hingga 4 Maret 2024 mendatang.

BMKG mengatakan hal ini dipengaruhi oleh adanya aktivitas gelombang atmosfer Rossby Ekuatorial diprakirakan aktif di Maluku, Maluku Utara, Papua Barat, dan Papua dalam sepekan ke depan.

Baca juga: Penjelasan BMKG soal Petir Maut yang Tewaskan 2 Mahasiswa Unpad di Cileunyi

Sementara itu gelombang atmosfer Kelvin diprediksi aktif di wilayah Nusa Tenggara Timur dan Maluku dalam sepekan ke depan. “Faktor-faktor tersebut mendukung potensi pertumbuhan awan hujan di wilayah tersebut,” ungkap BMKG dalam keterangan tertulisnya, Kamis (29/2/2024).

Selain itu, BMKG mengungkapkan daerah konvergensi terpantau memanjang dari Selat Makassar, perairan selatan Sulawesi Selatan, Laut Flores, Laut Banda, hingga Laut Arafuru, perairan barat Sumatera Barat, Lampung, dan Kalimantan Barat. Serta daerah konfluensi di Jawa dan Nusa Tenggara.

“Kondisi tersebut mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sekitar daerah konvergensi atau konfluensi tersebut,” tulisnya.

BMKG melaporkan berdasarkan prediksi kondisi global, regional, dan probabilistik model diprakirakan potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat terdapat di sebagian wilayah Pesisir Barat Sumatra, Jawa, Bali, NTB, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Papua Barat, dan Papua.

“Faktor cuaca global dan regional di sebagian besar wilayah Indonesia mempengaruhi cuaca di wilayah Indonesia dalam sepekan ke depan. Pada sepekan ke depan di wilayah Pesisir Barat Sumatra, Jawa, Bali, NTB, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Papua Barat, dan Papua berpotensi terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat,” imbau BMKG.

Berikut wilayah yang berpotensi hujan dengan intensitas lebat hingga 4 Maret 2024 mendatang:

Tanggal 29 Februari-1 Maret 2024
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
BMKG: Sebagian Besar...
BMKG: Sebagian Besar Wilayah Indonesia Masuk Musim Kemarau Periode April-Juni 2025
Gempa Dahsyat M7,3 Guncang...
Gempa Dahsyat M7,3 Guncang Argentina, BMKG: Tak Mempengaruhi Kegempaan di Indonesia
BMKG: Waspadai Cuaca...
BMKG: Waspadai Cuaca Ekstrem di Indonesia Timur Akibat Bibit Siklon Tropis
Ancaman Banjir Rob Akibat...
Ancaman Banjir Rob Akibat Fase Bulan Purnama dan Super New Moon 10 April, Ini Wilayah Terdampak
Sejumlah Wilayah di...
Sejumlah Wilayah di Indonesia Terendam Banjir, Ini Daftarnya
BMKG: Hujan Ringan hingga...
BMKG: Hujan Ringan hingga Sedang Berpotensi Guyur Jabodetabek pada H+3 Lebaran
Tiga Rumah di Lembang...
Tiga Rumah di Lembang Tertimbun Longsor, Puluhan Warga Mengungsi
Hujan Deras, Jalan Kavling...
Hujan Deras, Jalan Kavling Polri Ragunan Terendam Banjir
Banjir Jakarta, 14 RT...
Banjir Jakarta, 14 RT dan 3 Ruas Jalan Terendam
Rekomendasi
Gudang BBM Ilegal di...
Gudang BBM Ilegal di Jambi Meledak, Api Diduga dari Mobil yang Dimodifikasi
Kenapa Vaksin TBC M72...
Kenapa Vaksin TBC M72 Bill Gates Diujicoba di Indonesia? Simak Ulasan Lengkapnya
Sinopsis RCTI Layar...
Sinopsis RCTI Layar Drama Indonesia Mencintaimu Sekali Lagi Eps 148: Elvira Kepergok Arini
Berita Terkini
2 Laksdya TNI Bertugas...
2 Laksdya TNI Bertugas di Lembaga Pemerintah, Nomor 1 Kepala Bakamla
Guru Besar FKUI Prihatin...
Guru Besar FKUI Prihatin soal Kebijakan Kesehatan dan Pendidikan Kedokteran, Ini Respons Kemenkes
Jokowi Berpeluang Jadi...
Jokowi Berpeluang Jadi Caketum PSI, Djarot: Kan Sudah Dipecat PDIP, Jadi Silakan
Soroti RUU KUHAP, Akademisi...
Soroti RUU KUHAP, Akademisi Kritik Pembatasan Interaksi Jaksa dan Penyidik
Korupsi APD Covid-19,...
Korupsi APD Covid-19, Eks Pejabat Kementerian Kesehatan Dituntut 4 Tahun Penjara
Prabowo Bertemu Presiden...
Prabowo Bertemu Presiden Industri Pertahanan Turki, Bahas Penguatan Alutsista
Infografis
Waspada, Berikut Penyakit...
Waspada, Berikut Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved