7 Jenderal Polri yang Masuk Masa Pensiun di Awal 2024, Nomor 3 Mantan Petinju Nasional Berprestasi

Kamis, 08 Februari 2024 - 05:35 WIB
loading...
7 Jenderal Polri yang...
Mantan Kapolda Nusa Tenggara Timur, Irjen Pol Johanis Asadoma merupakan satu dari tujuh jenderal Polri yang memasuki masa pensiun pada 24 Januari 2024 lalu. Foto/Humas Polda NTT
A A A
JAKARTA - Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo memutasi sebanyak 211 personel di lingkungan Polri pada 24 Januari 2024 lalu. Dalam mutasi besar-besaran di awal 2024 itu, sebanyak 7 jenderal dimutasi dalam rangka pensiun.

Adapun rincian mutasi berdasarkan surat Telegram Kapolri bernomor ST/170/I/KEP./2024 tanggal 23 Januari 2024 sebanyak 14 personel, ST/171/I/KEP./2024 tanggal 23 Januari 2024 sebanyak 87 personel.

Lalu ST/172/I/KEP./2024 tanggal 23 Januari 2024 sebanyak 91 personel dan ST/173/I/KEP./2024 tanggal 23 Januari 2024 sebanyak 19 personel.

Kepala Bagian Penerangan Umum (Kabagpenum) Divisi Humas Polri Kombes Pol Erdi A Chaniago pun membenarkan perihal mutasi dan rotasi tersebut.

"Ya benar mutasi dan rotasi dilakukan untuk meningkatkan kapasitas personel Polri, pengembangan karier, tour of area dan tour of duty," ujar Erdi dikutip, Kamis (8/1/2024).

7 Jenderal Polri yang Masuk Masa Pensiun di Awal 2024

1. Komjen Pol Dharma Pongrekun


Dharma Pongrekun dimutasi sebagai Pati Lemdiklat memasuki masa pensiunnya. Jabatan terakhirnya adalah Analis Kebijakan Utama Bidang Jianbang Lemdiklat Polri.

Lulusan Akpol 1988 ini berpengalaman dalam bidang reserse berpangkat jenderal bintang tiga ini tercatat pernah menduduki Wakil Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN). Ia menjadi kepala Wakil Kepala BSSN pertama dengan masa jabatan 17 Juli 2019 hingga 7 Oktober 2021.

Selain itu, kelahiran Palu, 12 Januari 1966 ini pernah menduduki sejumlah jabatan penting lainnya yakni Waditipidum Bareskrim Polri (2015), Karokorwas PPNS Bareskrim Polri (2015), Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri (2016), Karorenmin Bareskrim Polri (2016), Pati Bareskrim Polripenugasan pada BSSN (2018), dan Deputi Bidang Identifikasi dan Deteksi BSSN (2018).

2. Irjen Pol Tabana Bangun


Tabana Bangun terakhir kalinya menduduki jabatan Analis Kebijakan Utama Bidang STIK Lemdiklat Polri. Sebelumnya, Tabana menduduki posisi Kapolda Kepulauan Riau dengan masa jabatan 23 Desember 2022-7 Desember 2023.

Tabana yang merupakan alumni Akpol 1988 menggantikan rekannya yakni Irjen pol Aris Budiman Bulo yang dimutasi sebagai Analis Kebijakan Utama Bidang Binkar SSDM Polri.

Pria kelahiran Medan, Sumatera Utara pada 1 Januari 1966 ini sebelum menjadi Kapolda, dua kali menjabat Wakapolda yakni Wakapolda Riau dan Wakapolda Sulawesi Utara.

Dalam kariernya di kepolisian, Tabana juga pernah menduduki jabatan Kapolresta Madiun (2006), Wakapolwil Malang (2008), Kabag Kermalugri Robangpers SDE SDM Polri (2009), Karo Pers Polda Bengkulu (2010), Karo SDM Polda bengkulu (2011).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia...
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi April 2025, Ada yang Baru Menjabat Bulan Ini
RKUHAP Diyakini Tak...
RKUHAP Diyakini Tak Akan Jadikan Kepolisian dan Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara
Daftar 22 Komjen Polisi...
Daftar 22 Komjen Polisi usai Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
11 Brigjen Pol Dapat...
11 Brigjen Pol Dapat Promosi Bintang 2 usai Dimutasi Maret-April 2025, Ini Namanya
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
5 Kapolda Lulusan Akpol...
5 Kapolda Lulusan Akpol 1990 Teman Satu Angkatan Irwasum Polri Komjen Dedi Prasetyo
Profil Komjen Pol Makhruzi...
Profil Komjen Pol Makhruzi Rahman, Sekretaris BNPP RI Lulusan Seba Milsuk dan Akpol
2 Kapolda Jebolan Akpol...
2 Kapolda Jebolan Akpol 1989 Rekan Seangkatan Wakapolri Komjen Ahmad Dofiri
13 Kapolda Jebolan Akpol...
13 Kapolda Jebolan Akpol 1991 Teman Satu Angkatan Kapolri
Rekomendasi
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya ‘Panggung Kelana’
3 Tahun Berturut-turut...
3 Tahun Berturut-turut Pertumbuhan Ekonomi Negara Eropa Ini Nol Persen
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
Berita Terkini
Prabowo Perintahkan...
Prabowo Perintahkan Menteri Rapatkan Barisan, Cak Imin Sangkal terkait Pemilu 2029
23 menit yang lalu
Revisi UU LLAJ Dinilai...
Revisi UU LLAJ Dinilai Bisa Jadi Solusi Tertibkan Truk ODOL
29 menit yang lalu
Presiden Prabowo dan...
Presiden Prabowo dan Mentan Amran Pimpin Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi
39 menit yang lalu
MA Mutasi 199 Hakim,...
MA Mutasi 199 Hakim, KY Siap Beri Masukan terkait Hakim-hakim Berintegritas
1 jam yang lalu
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia...
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi April 2025, Ada yang Baru Menjabat Bulan Ini
1 jam yang lalu
Mensesneg Jadi Juru...
Mensesneg Jadi Juru Bicara Presiden, AHY Bilang Begini
1 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved