Pemuda Perindo Dukung Program Ganjar-Mahfud 1 Keluarga Miskin Satu Sarjana

Jum'at, 05 Januari 2024 - 17:04 WIB
loading...
Pemuda Perindo Dukung...
Direktur Eksekutif DPP Pemuda Perindo Iqnal Shalat Sukma Wibowo mengaku ikut menyosialisasikan program-program pasangan capres-cawapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD. Foto/Nur Khabibi
A A A
JAKARTA - Pemuda Perindo mendukung sejumlah program yang dicanangkan oleh pasangan capres-cawapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD . Program-program kerakyatan tersebut dinilai efektif untuk menyejahterakan rakyat Indonesia.

Direktur Eksekutif DPP Pemuda Perindo Iqnal Shalat Sukma Wibowo mengaku ikut menyosialisasikan program-program yang dimaksud. Salah satunya program Satu Keluarga Miskin Satu Sarjana.

"Yang dilakukan Pemuda Perindo untuk mendukung paslon Ganjar-Mahfud adalah mengampanyekan program-program unggulan, di antaranya pendidikan satu KK satu sarjana," kata Iqnal saat ditemui di Kantor DPP Partai Perindo, Menteng, Jakarta, Jumat (5/1/2024).





Menurut pengurus organisasi sayap Partai Perindo --yang dikenal sebagai partai modern yang peduli rakyat kecil, gigih berjuang untuk penciptaan lapangan kerja dan Indonesia sejahtera itu, program tersebut sangat layak menjadi program unggulan Ganjar-Mahfud.

Pasalnya, pendidikan merupakan unsur penting demi meningkatkan kesejahteraan keluarga. Dengan tingginya pendidikan, Iqnal menilai semakin banyak peluang kerja yang bisa dituju.

Dengan begitu, pada akhirnya kesejahteraan keluarga akan dicapai. "Kenapa satu KK satu sarjana, dari sarjana inilah yang akan membangkitkan perekonomian yang ada di keluarganya, di situlah yang akan menjadi mendominasi keluarga menjadi sejahtera dengan tingkat pendidikan yang lebih baik," pungkasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jelang Pemungutan Suara...
Jelang Pemungutan Suara Ulang di Boven Digoel, Michael Sianipar: Perindo Hadir Total
Partai Perindo Mulai...
Partai Perindo Mulai Fokus Kembangkan Kekuatan di Wilayah Urban
Waketum Perindo Minta...
Waketum Perindo Minta Optimalisasi Dana Desa Rp71 Triliun Tepat Sasaran
Partai Perindo Gelar...
Partai Perindo Gelar FGD Bahas Membangun Desa dan Kota yang Lebih Baik
Hadiri Seminar UI, Sri...
Hadiri Seminar UI, Sri Gusni: Perempuan Bisa Memimpin lewat Keberanian ala Kartini
Ketua DPP Perindo: Kerja...
Ketua DPP Perindo: Kerja Keras dan Prestasi Jadi Kunci Peran Perempuan di Politik
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
Ungkap Tantangan Perempuan...
Ungkap Tantangan Perempuan di Politik, Ketua DPP Perindo: Stigma Tak Bisa Lebih Baik
Sekjen Perindo Hadiri...
Sekjen Perindo Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Rekomendasi
Bahan Kimia dalam Plastik...
Bahan Kimia dalam Plastik Dikaitkan dengan Kematian Akibat Penyakit Jantung
Tingkatkan Kompetensi...
Tingkatkan Kompetensi Perempuan, PLN EPI Dorong Literasi Keuangan
Arus Modal ke Bitcoin...
Arus Modal ke Bitcoin Capai Rp669 Triliun, Harga Diprediksi Tembus USD150.000
Berita Terkini
PAN dan PKS Dukung Prabowo...
PAN dan PKS Dukung Prabowo di Pilpres 2029, Bahlil: Kalau Kita Mah Bukan Sinyal Lagi
3 jam yang lalu
Tolak PHK Massal dan...
Tolak PHK Massal dan Gelar Pahlawan bagi Soeharto, Musisi Indie Ramaikan Aksi Hari Buruh di Jakarta
4 jam yang lalu
Pidato Mendagri di Qatar...
Pidato Mendagri di Qatar Soroti Peran Non State Actors dalam Stabilitas Keamanan Global
5 jam yang lalu
Nestapa Pekerja Indonesia,...
Nestapa Pekerja Indonesia, Saksikan di One On One Bersama Immanuel Ebenezer Besok Malam
6 jam yang lalu
Peringati Hari Buruh,...
Peringati Hari Buruh, Sarbumusi Soroti Meningkatnya PHK dan Pengangguran
6 jam yang lalu
Jelang Waisak, Ratusan...
Jelang Waisak, Ratusan Umat Buddha Ikuti Upacara Wisudhi Trisarana
8 jam yang lalu
Infografis
Mahfud MD Jadi Cawapres...
Mahfud MD Jadi Cawapres Ganjar Pranowo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved