Peredaran Gelap Narkotika Menjelang Tahun Baru 2024

Sabtu, 30 Desember 2023 - 21:35 WIB
loading...
Peredaran Gelap Narkotika...
Slamet Pribadi. Foto/Istimewa
A A A
Slamet Pribadi
Pakar Hukum Narkotika, Mantan Humas BNN

MENJELANG dan saat malam pergantian tahun, masyarakat banyak melakukan party bersama keluarga ataupun bersama komunitas. Party atau pesta tersebut dilakukan di tempat tertutup maupun terbuka.

Bagi pecandu dan penyalahguna narkotika, momen ini menjadi kesempatan untuk ber-party, untuk bersenang-senang, termasuk dengan menggunakan miras dan narkotika. Di sisi lain, bagi para pengedar dan pelaku kejahatan narkotika, ini adalah potensi pasar yang cukup menggiurkan. Maka, pasar semakin digencarkan dan dimasifkan. Sesuai hukum ekonomi, semakin tinggi permintaan, maka semakin tinggi pula penawaran/penyelundupan

Saya berharap dengan sisa waktu tinggal beberapa jam lagi dalam kegiatan masyarakat menyambut tahun baru , sebaiknya aparat meningkatkan operasi besar-besaran penyelidikan dan penyidikan untuk meniadakan atau minimalkan/mengurangi gerakan-gerakan peredaran. Caranya dengan meningkatkan operasi tertutup maupun terbuka, operasi perbatasan di jalan-jalan tikus, di jalan-jalan raya, terutama pada malam hari.



Aparat juga harus mengingatkan tempat party yang kerap dikunjungi masyarakat agar tidak menggunakan miras dan narkotika Aparatur negara harus tampil melindungi masyarakat atas kejahatan terhadap kemanusiaan ini. Untuk melindungi anak-anak dan remaja, peredaran gelap narkotika harus ditekan sekeras-kerasnya.

Harus diingat, dampak jangka pendek dan jangka panjang penggunaan dan penyalahgunaan narkotika sangat dahsyat. Manusia berpikiran lemot, absolut kecanduan, malas, dan sensitif. Pembangunan pun lamban karena Sumber Daya Manusia (SDM)-nya ogah berpikir dan bekerja keras.

Aparatur negara wajib hadir mewakili negara dan melindungi masyarakat dari bahaya penyalahgunaan narkotika.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tanda Tanya Pakar Soal...
Tanda Tanya Pakar Soal Penghapusan Kewenangan TNI Dalam Pemberantasan Narkoba
10 Dirresnarkoba Dimutasi...
10 Dirresnarkoba Dimutasi Kapolri Maret 2025, Berikut Ini Nama-namanya
Panja RUU TNI Sebut...
Panja RUU TNI Sebut Usulan Penempatan Tentara di KKP dan Tangani Narkoba Dihapus
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Polisi Sita 6 Mobil...
Polisi Sita 6 Mobil Mewah hingga 14 Sertifikat Tanah Milik Direktur Persiba Bandar Narkoba Catur Adi
Edarkan Narkoba di Lapas...
Edarkan Narkoba di Lapas Balikpapan, Direktur Persiba Catur Adi Raup Rp241 Miliar dalam 2 Tahun
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
BNN Petakan Pintu Masuk...
BNN Petakan Pintu Masuk Narkoba Jaringan Internasional, Sahroni: Kolaborasi Pengawasan Wajib Ditingkatkan
Peredaran 4,1 Ton Narkoba...
Peredaran 4,1 Ton Narkoba dalam 2 Bulan Digagalkan, Sahroni: Bareskrim Selamatkan Belasan Juta Anak Bangsa
Rekomendasi
5 Contoh Teks Pembawa...
5 Contoh Teks Pembawa Acara Yasinan Malam Jum'at, Bisa Dijadikan Rerferensi
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 215-216: Langkah Baru Vernie dan Rencana Honeymoon Biru-Amira
Kartini Masa Kini dari...
Kartini Masa Kini dari Padalarang, Pendiri Bank Sampah Bukit Berlian
Berita Terkini
BP Taskin Mulai Proyek...
BP Taskin Mulai Proyek Percontohan Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan
26 menit yang lalu
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
30 menit yang lalu
Kamis Lusa, Gereja Katedral...
Kamis Lusa, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
52 menit yang lalu
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
1 jam yang lalu
Jokowi Jamu Tony Blair...
Jokowi Jamu Tony Blair di Restoran Menteng, Bahas Apa?
1 jam yang lalu
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
1 jam yang lalu
Infografis
Makam Firaun Misterius...
Makam Firaun Misterius Ditemukan setelah 3.600 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved