Tampil Memuaskan di Debat Capres, Ganjar Ternyata Dapat Masukan Banyak dari Muhammad Zinedine Alam

Rabu, 13 Desember 2023 - 04:23 WIB
loading...
Tampil Memuaskan di...
Momen haru terlihat usai Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengikuti Debat Capres pertama yang digelar KPU, Selasa (12/12/2023) malam. Foto: MPI/Carlos Roy Fajarta
A A A
JAKARTA - Momen haru terlihat usai Calon Presiden (Capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengikuti Debat Capres pertama yang digelar Komisi Pemilihan Umum (KPU), Selasa (12/12/2023) malam. Ganjar langsung menghampiri dan memeluk sang istri Siti Atikoh, dan putra semata wayang Muhammad Zinedine Alam.

Bukan tanpa sebab Ganjar langsung mendatangi kedua orang yang paling dicintainya itu. Penampilan Ganjar yang memuaskan di Debat Capres pertama itu ternyata tak lepas dari andil sang istri dan anak.

"Makasih ya, bun. Alam. Makasih," kata Ganjar memeluk erat Atikoh dan Alam.

Tampil Memuaskan di Debat Capres, Ganjar Ternyata Dapat Masukan Banyak dari Muhammad Zinedine Alam


"Ini pendoa pertama," lanjut Ganjar sembari mencium dahi sang istri Siti Atiqoh penuh kemesraan.



Sang putra semata wayang, Alam Ganjar, juga tampak puas dengan penampilan sang ayah dalam Debat Capres tersebut.

"Enggak sia-sia saya melatih ayah tadi malam," celetuk Alam sambil dibalas tawa Atikoh dan ratusan pendukung Ganjar lainnya.

Alam mengaku memang memberikan banyak masukan kepada ayahnya untuk persiapan Debat Capres itu. Tak hanya materi, tapi juga menyiapkan segala kebutuhan sang ayah, termasuk baju dan sepatu yang akan digunakan.

Tampil Memuaskan di Debat Capres, Ganjar Ternyata Dapat Masukan Banyak dari Muhammad Zinedine Alam
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Habib Rizieq Bicara...
Habib Rizieq Bicara Hasil Pilpres dan Pilkada 2024, Ini Katanya
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
PDIP Anggap Janggal...
PDIP Anggap Janggal Hakim PTUN Tak Menerima Gugatan Pencalonan Gibran: Kita Menang Dismissal
Ini Pertimbangan Hakim...
Ini Pertimbangan Hakim PTUN Tak Terima Gugatan PDIP soal Pencalonan Gibran
Tingkat Kesukaan Masyarakat...
Tingkat Kesukaan Masyarakat pada Prabowo Subianto Capai 90%
Hakim PTUN Jakarta Sakit,...
Hakim PTUN Jakarta Sakit, Putusan Gugatan PDIP Soal Penetapan Cawapres Gibran Ditunda
PTUN Bacakan Putusan...
PTUN Bacakan Putusan Gugatan PDIP atas Hasil Pilpres 2024 pada 10 Oktober
Rekomendasi
Wamen PKP Fahri Hamzah...
Wamen PKP Fahri Hamzah Blak-blakan Backlog Perumahan di Indonesia Membengkak Jadi 15 Juta
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
Jualan Gold Card Rp83...
Jualan Gold Card Rp83 Miliar untuk Jadi Warga AS, Trump Pede Lunasi Utang USD36 Triliun
Berita Terkini
Rasamala Aritonang Irit...
Rasamala Aritonang Irit Bicara usai Diperiksa KPK sebagai Saksi SYL
1 jam yang lalu
Ketua Umum PBNU: Paus...
Ketua Umum PBNU: Paus Fransiskus Pengasuh dan Pembela Kemanusiaan
3 jam yang lalu
Billy Mambrasar Tepis...
Billy Mambrasar Tepis Isu Soal Akses Khusus Program MBG
4 jam yang lalu
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
5 jam yang lalu
Prabowo Berduka atas...
Prabowo Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus: Pesanmu Jaga Bhinneka Tunggal Ika Membekas di Hati
5 jam yang lalu
Pengacara Hedon, Rakyat...
Pengacara Hedon, Rakyat Tekor Rp60 Miliar untuk Menyapu Rp17,7 Triliun
5 jam yang lalu
Infografis
10 Kota Terdingin di...
10 Kota Terdingin di Indonesia, Ternyata Banyak yang Ada di Jawa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved