Posisi Wakasad Kosong, KSAD Agus: Bisa Diisi Pangdam atau Bintang 3

Selasa, 07 November 2023 - 13:38 WIB
loading...
Posisi Wakasad Kosong,...
KSAD Jenderal TNI Agus Subiyanto memberikan keterangan kepada media di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (7/11/2023). FOTO/MPI/ACHMAD AL FIQRI
A A A
JAKARTA - Kepala Staf Angkatan Darat ( KSAD ) Jenderal TNI Agus Subiyanto mengungkap sosok pengganti Wakil KSAD ( Wakasad ). Menurutnya, jabatan itu diduduki oleh prajurit TNI yang mumpuni seperti Pangdam atau prajurit berpangkat bintang tiga.

"Iya lah pasti. Yang sudah eligible jadi Wakasad itu kan bisa dari para Pangdam, atau bintang tiga yang ada," kata Agus saat ditemui di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (7/11/2023).

Kendati begitu, Agus mengklaim, pihaknya belum menunjuk prajurit yang akan mengisi jabatan tersebut. Apalagi, jabatan itu perlu persetujuan oleh Presiden Jokowi.



"Jadi gini (prosesnya), di intern kita dulu AD, kemudian ada pra-wanjakti, dibikin oleh Kasum biasanya. Kemudian setelah ada beberapa nama, baru dilaporkan ke Panglima TNI, Panglima TNI baru diusulkan ke presiden. Mekanismenya seperti itu," kata Agus.

Sekedar informasi, jabatan Wakasad kosong usai Jenderal TNI Agus Subiyanto dilantik Presiden Jokowi menjadi KSAD pada Rabu (25/10/2023). Agus menggantikan Jenderal Dudung Abdurachman yang akan pensiun pada November 2023. Dudung pun resmi menyerahkan tongkat kepemimpinan TNI Angkatan Darat kepada Agus pada Jumat, 27 Oktober 2023.

(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dimutasi Jenderal Agus...
Dimutasi Jenderal Agus Subiyanto, 14 Perwira Tinggi Bersiap Tinggalkan TNI
6 Pati TNI Dimutasi...
6 Pati TNI Dimutasi Jadi Staf Khusus KSAD Jenderal Maruli pada Mutasi TNI Maret 2025
Tinjau Rindam XII/Tanjungpura,...
Tinjau Rindam XII/Tanjungpura, Menhan Dorong Peningkatan Fasilitas Pendidikan
5 Mayjen Jebolan Akmil...
5 Mayjen Jebolan Akmil 1991 Berdinas di Mabes TNI, Salah Satunya Mantan Pangdam Merdeka
Isu Tentara Komplain...
Isu Tentara Komplain Seskab Teddy Naik Pangkat, KSAD Maruli: Saya Ingin Tahu Orangnya Siapa
KSAD Maruli Sebut Pihak...
KSAD Maruli Sebut Pihak yang Ribut Anggota TNI di Kementerian/Lembaga Otaknya Kampungan
7 Staf Khusus KSAD Jenderal...
7 Staf Khusus KSAD Jenderal Maruli Digeser Panglima TNI, Ini Nama-namanya
4 Mayjen TNI Bersiap...
4 Mayjen TNI Bersiap Tinggalkan Militer usai Mutasi Februari 2025, 2 di Antaranya Staf Khusus KSAD
6 Jenderal Kopassus...
6 Jenderal Kopassus Isi Jabatan Pangdam, Nomor 3 Rekan Seangkatan KSAD Maruli Simanjuntak
Rekomendasi
Demo Tolak UU TNI Berujung...
Demo Tolak UU TNI Berujung Gedung DPRD Kota Malang Dibakar, Ketua Dewan Ungkap Estimasi Kerugian
Gelar Rahasia Pangeran...
Gelar Rahasia Pangeran William yang Memberinya Kekayaan Rp24 Triliun
Asal-usul Diturunkannya...
Asal-usul Diturunkannya Lailatul Qadar, Yuk Simak!
Berita Terkini
Guru Diserang KKB hingga...
Guru Diserang KKB hingga Tewas, Ketua DPR Desak Aparat Tingkatkan Keamanan di Yahukimo
1 jam yang lalu
Tom Lembong Klaim Kebijakannya...
Tom Lembong Klaim Kebijakannya Bikin Petani Senang, Harga Tebu di Atas HPP
9 jam yang lalu
Kementerian HAM Usulkan...
Kementerian HAM Usulkan Penghapusan SKCK, Polri Buka Suara
9 jam yang lalu
Garda Satu Siap Bantu...
Garda Satu Siap Bantu Akselerasi Makan Bergizi Gratis
9 jam yang lalu
Polemik Hak Cipta, PKB:...
Polemik Hak Cipta, PKB: Direct License Berpotensi Picu Ketidakpastian Hukum
9 jam yang lalu
3 Polisi Tewas Lampung...
3 Polisi Tewas Lampung Ditembak, Komisi III DPR Desak Polisi Segera Tetapkan Tersangka
9 jam yang lalu
Infografis
3 Ruas Tol Fungsional...
3 Ruas Tol Fungsional Dibuka Gratis saat Mudik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved