Vlog Tembus 3,2 Juta Views dan Inspirasi Warganet, Pak Ganjar Tembus Trending Topic

Jum'at, 15 September 2023 - 13:35 WIB
loading...
Vlog Tembus 3,2 Juta...
Bakal Calon Presiden (Bacapres) yang diusung Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Ganjar Pranowo trending topic di laman media sosial X atau Twitter. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Bakal Calon Presiden (Bacapres) yang diusung Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Ganjar Pranowo trending topic di laman media sosial X atau Twitter.

Berdasarkan pantauan pada hari ini, Jumat (15/9/2023) pada pukul 11.59 WIB, keyword Pak Ganjar telah dicuitkan sebanyak 27.800 kali dan hingga kini masih terus berlangsung.

Masuknya nama Ganjar Pranowo dalam trending topic bukan kali pertama. Sebelumnya, mantan Gubernur Jawa Tengah (Jateng) ini juga ramai diperbincangkan di media sosial tersebut.



Pada Minggu, 20 Agustus 2023, keyword Ganjar Family Man dicuit oleh warganet sebanyak 2.297 Tweet. Dalam cuitannya, netizen mendambakan sosok pemimpin yang dekat sekaligus penyayang keluarga. Kemudian pada Senin, 17 Juli 2023, tanda pagar atau Tagar Kerja Nyata Ganjar dicuit sebanyak 1.675 kali.

Selain #Pak Ganjar, deretan trending topic pada hari ini antara lain, #Partai Perindo dengan 1.338 Tweet, kemudian #Untuk Indonesia Sejahtera dengan 1.409 Tweet.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Banyak Kader PDIP Minta...
Banyak Kader PDIP Minta Megawati Jadi Ketum Lagi
Tagar Indonesia Gelap...
Tagar Indonesia Gelap Trending di Medsos, Begini Respons PSI
Ramai #KaburAjaDulu,...
Ramai #KaburAjaDulu, WNI Lulusan UGM Ini Gabung Lembaga Maritim Bergengsi Dunia
Ganjar Ungkap Suasana...
Ganjar Ungkap Suasana Acara Ulang Tahun ke-78 Megawati di Istana Batu Tulis
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Program Prioritas Kementerian...
Program Prioritas Kementerian Agama Jadi Trending Topic di X Twitter
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Penjual Es yang Dihina...
Penjual Es yang Dihina Gus Miftah Akan Diberangkatkan Umrah
Viral Gus Miftah Permalukan...
Viral Gus Miftah Permalukan Penjual Es, Gus Yusuf Berikan Penjelasan
Rekomendasi
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
Karya Seni Kelas Dunia...
Karya Seni Kelas Dunia Hadir di Central Park Jakbar
Amuk Massa! Mobil Polisi...
Amuk Massa! Mobil Polisi Dibakar saat Tangkap Pelaku Penganiayaan di Depok
Berita Terkini
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
1 jam yang lalu
3 Kapolda Metro Jaya...
3 Kapolda Metro Jaya Lulusan Akpol 1970-an dengan Masa Jabatan 2 Tahun, Nomor 1 Teman Seangkatan Kapolri
3 jam yang lalu
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
7 jam yang lalu
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
7 jam yang lalu
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
8 jam yang lalu
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
8 jam yang lalu
Infografis
Harga Emas Menggila,...
Harga Emas Menggila, Kini Tembus Rp1,9 Juta Per Gram
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved