5 Perwira Dimutasi Jadi Stafsus KSAU Marsekal Mohamad Tonny Harjono
Jum'at, 20 September 2024 - 05:15 WIB
Pada 2023, dirinya juga pernah mengemban amanah sebagai Dir B Bais TNI. Destianto juga tercatat sempat jabat posisi Danwingdik 500/Umum di tahun 2022.
Pria kelahiran Palembang, 16 Desember 1971 tersebut juga tercatat pernah menduduki beberapa posisi strategis macam Dirdok Kodiklatau, dan Danpusdik Kodiklatau sepanjang 2023.
Dilansir dari laman resmi Puskersin, sebelum menjabat sebagai Kapuskersin, Imam Subekti sempat menyelesaikan pendidikannya di Korea Selatan.
Itulah beberapa nama Stafsus KSAU yang baru setelah mutasi TNI 11 September 2024. Ke depannya, mereka akan bertugas mendampingi Marsekal Mohamad Tonny Harjono dalam menjalankan tugasnya.
4. Marsma TNI Ramot Christian Parlindungan Sinaga
Marsma TNI Ramot Christian Parlindungan Sinaga kini telah menjabat sebagai Stafsus KSAU setelah menduduki posisi Komandan Lanud Sam Ratulangi sejak 2023.Pria kelahiran Palembang, 16 Desember 1971 tersebut juga tercatat pernah menduduki beberapa posisi strategis macam Dirdok Kodiklatau, dan Danpusdik Kodiklatau sepanjang 2023.
5. Marsma TNI Imam Subekti
Stafsus KSAU yang terakhir ini adalah mantan Kepala Pusat Kerja Sama Internasional (Kapuskersin) TNI. Posisi Kapuskersin sendiri telah diemban olehnya sejak tahun 2023 lalu.Dilansir dari laman resmi Puskersin, sebelum menjabat sebagai Kapuskersin, Imam Subekti sempat menyelesaikan pendidikannya di Korea Selatan.
Itulah beberapa nama Stafsus KSAU yang baru setelah mutasi TNI 11 September 2024. Ke depannya, mereka akan bertugas mendampingi Marsekal Mohamad Tonny Harjono dalam menjalankan tugasnya.
(abd)
tulis komentar anda