Tutup Bimtek PPIH 2024, Gus Yaqut: Anggap Jamaah Haji Sebagai Orang Tua Kita Sendiri
Rabu, 27 Maret 2024 - 22:43 WIB

Menag Yaqut Cholil Qoumas resmi menutup kegiatan Bimbingan Teknis Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta Timur, Rabu (27/3/2024) malam. Foto: SINDOnews/Andryanto Wisnuwidodo
JAKARTA - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas resmi menutup kegiatan Bimbingan Teknis Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta Timur, Rabu (27/3/2024) malam. Dalam penutupan Gus Men menyampaikan pesannya kepada petugas haji dengan menitikberatkan kepada pelayanan haji ramah lansia.
"Anggap jamaah sebagai orang tua kita sendiri. Perlakukan jamaah sebagai saudara sendiri, kakak, adik, pacar," kata Gus Yaqut.
Baca juga: 5 Tantangan Petugas Haji PPIH Arab Saudi di Musim Haji 2024
Dia memberikan arahan kepada para petugas haji untuk benar-benar menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya.
"Manfaatkan kesempatan dengan baik. Ada 30 ribu pendaftar petugas haji. Perlakukan jamaah haji seperti saudara sendiri, orang tua sendiri, bahkan perlakukan seperti pacar. Karena sepulang haji ada yang berjodoh," ujarnya.
"Anggap jamaah sebagai orang tua kita sendiri. Perlakukan jamaah sebagai saudara sendiri, kakak, adik, pacar," kata Gus Yaqut.
Baca juga: 5 Tantangan Petugas Haji PPIH Arab Saudi di Musim Haji 2024
Dia memberikan arahan kepada para petugas haji untuk benar-benar menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya.
"Manfaatkan kesempatan dengan baik. Ada 30 ribu pendaftar petugas haji. Perlakukan jamaah haji seperti saudara sendiri, orang tua sendiri, bahkan perlakukan seperti pacar. Karena sepulang haji ada yang berjodoh," ujarnya.
Lihat Juga :