Kapolda dengan Masa Jabatan Lebih dari 2 Tahun, Nomor 4 dan 5 Jebolan Akpol 1988

Senin, 18 Maret 2024 - 07:38 WIB
FOTO/WIKIPEDIA

Irjen Pol Teguh Pristiwanto lahir di Grobogan, Jawa Tengah, 7 April 1966. Saat ini, ia masih aktif menjabat sebagai Kapolda Sulawesi Tenggara.

Melihat ke belakang, Teguh dilantik menjadi Kapolda Sultra pada 10 November 2021. Mengacu waktu tersebut, ia telah memimpin Polda Sulawesi Tenggara sekitar 2 tahun lebih 4 bulan.

Pada catatan kariernya, jebolan Akpol 1988 ini juga sempat menduduki sejumlah posisi strategis lain. Sebut saja seperti Irbidjemenopsnal I Itwil V Itwasum Polri (2017) hingga Pati Baintelkam dengan penugasan pada BIN (2019).

5. Irjen Pol Lotharia Latif - Kapolda Maluku



FOTO/DOK.POLRI

Berikutnya ada nama Irjen Pol Lotharia Latif. Saat ini, ia menjabat sebagai Kapolda Maluku.

Lulusan Akpol 1988 ini dilantik menjadi Kapolda Maluku pada 29 Desember 2021. Mengacu waktu tersebut, Lotharia tercatat sudah memimpin sekitar 2 tahun lebih 2 bulan.

Sebelum menjadi Kapolda Maluku, Lotharia lebih dulu bertugas sebagai Kapolda Nusa Tenggara Timur (NTT) periode 2020-2021. Selain itu, ia juga pernah menjabat sebagai Kakorpolairud Baharkam Polri (2019-2020).

6. Irjen Pol Mathius D Fakhiri - Kapolda Papua

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More