Hasil Musra Sulteng dan Kalbar: Prabowo Subianto Kokoh di Posisi Puncak
Rabu, 08 Maret 2023 - 22:15 WIB
JAKARTA - Hasil Musyawarah Rakyat (Musra) yang diselenggarakan organ relawan pendukung Jokowi di dua provinsi, Kalimantan Barat dan Sulawesi Tengah (Sulteng) menempatkan Menhan Prabowo Subianto di posisi puncak dengan perolehan 27,71%.
Prabowo memenangi perolehan di atas Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebesar 23,59%. Selain itu ada juga Airlangga Hartarto 12,95% dan Moeldoko sebesar 11,01%. "Berani dan tegas, merupakan kriteria dan karakter yang diinginkan oleh peserta di Sulteng. Selain itu berwibawa, jujur dan bersih juga menjadi harapan peserta," kata Ketua Panitia Musra Panel Barus, Rabu (8/3/2023).
Barus mengatakan, hasil tersebut merupakan suara masyarakat di provinsi tersebut, di mana Musra diselenggarakan pada 5 Maret 2023 dengan jumlah peserta mencapai 1.916 orang yang ikut dalam voting.
Hal sama juga terjadi dalam Musra di Pontianak, Kalimantan Barat. Nama Prabowo paling dikehendaki oleh tim relawan. Prabowo memperoleh 23,07%, Ganjar Pranowo sebanyak 20,21%, Airlangga Hartarto sebesar 17,12% dan Mahfud MD sebanyak 16,24%. Adapun voting ini dilakukan oleh 1.361 peserta.
Berikut ini hasil lengkap Musra di Sulteng dan Kalbar:
Sulawesi Tengah (Sulteng)
Longki Djanggola: 10,02%
Prabowo memenangi perolehan di atas Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebesar 23,59%. Selain itu ada juga Airlangga Hartarto 12,95% dan Moeldoko sebesar 11,01%. "Berani dan tegas, merupakan kriteria dan karakter yang diinginkan oleh peserta di Sulteng. Selain itu berwibawa, jujur dan bersih juga menjadi harapan peserta," kata Ketua Panitia Musra Panel Barus, Rabu (8/3/2023).
Barus mengatakan, hasil tersebut merupakan suara masyarakat di provinsi tersebut, di mana Musra diselenggarakan pada 5 Maret 2023 dengan jumlah peserta mencapai 1.916 orang yang ikut dalam voting.
Baca Juga
Hal sama juga terjadi dalam Musra di Pontianak, Kalimantan Barat. Nama Prabowo paling dikehendaki oleh tim relawan. Prabowo memperoleh 23,07%, Ganjar Pranowo sebanyak 20,21%, Airlangga Hartarto sebesar 17,12% dan Mahfud MD sebanyak 16,24%. Adapun voting ini dilakukan oleh 1.361 peserta.
Berikut ini hasil lengkap Musra di Sulteng dan Kalbar:
Sulawesi Tengah (Sulteng)
Longki Djanggola: 10,02%
tulis komentar anda