Yoris Nilai Ical dan Agung Tak Miliki Jiwa Negarawan

Senin, 26 Januari 2015 - 15:20 WIB
Yoris Nilai Ical dan...
Yoris Nilai Ical dan Agung Tak Miliki Jiwa Negarawan
A A A
JAKARTA - Ketua Umum Partai Golkar versi Munas Bali Aburizal Bakrie (Ical) dan versi Munas Jakarta Agung Laksono dinilai tak memiliki jiwa negarawan. Sehingga, upaya damai untuk mengakhiri dualisme kepemimpinan Partai Golkar itu sulit dicapai.

"Kenapa sampai kita akhirnya mengambil jalan hukum, karena kedua ketua ini tidak punya sifat kenegarawanan, masih mempertahankan ego masing-masing," ujar Wakil Ketua Umum Partai Golkar versi Munas Jakarta Yoris Raweyai di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (26/1/2015).

Ical dan Agung juga dinilainya merasa diri paling benar. "Akhirnya kita sepakati kita ambil jalan hukum, dengan segala resiko. Jalan hukum juga punya resiko karena tidak mungkin yang kalah itu akan tinggal diam," tuturnya.

Dia menambahkan, dalam proses politik, jalan hukum memang agak susah, karena melahirkan persoalan baru. Karena itu, pemimpin harus berjiwa negarawan. "Terbaik ya islah," kata dia.
(kri)
Berita Terkait
HUT ke-57 Partai Golkar...
HUT ke-57 Partai Golkar Bertema Bersatu untuk Menang
Soal Peluang Golkar...
Soal Peluang Golkar Ubah AD/ART untuk Jokowi Maju Ketum, Aburizal Bakrie: Bisa Saja jika Daerah Mau
Tasyakuran HUT Ke-57...
Tasyakuran HUT Ke-57 Partai Golkar
Presiden Jokowi Hadir...
Presiden Jokowi Hadir di Penutupan Munas XI Partai Golkar
Pembukaan Rapimnas Partai...
Pembukaan Rapimnas Partai Golkar
Malam Puncak HUT ke-57...
Malam Puncak HUT ke-57 Partai Golkar
Berita Terkini
Hanura Resmi Dukung...
Hanura Resmi Dukung Pemerintahan Prabowo Subianto
15 menit yang lalu
Antara Pragmatisme Hukum...
Antara Pragmatisme Hukum dan Pragmatisme Politik
49 menit yang lalu
Tegaskan Prabowo Presiden...
Tegaskan Prabowo Presiden Konstitusional, OSO: Kita Tahu Siapa yang Mengadu Domba
6 jam yang lalu
Buka Kornas Penyuluh...
Buka Kornas Penyuluh Pertanian, Mentan Pastikan PPL Wujudkan Swasembada Pangan
7 jam yang lalu
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
7 jam yang lalu
Menakar Tuntutan Purnawirawan...
Menakar Tuntutan Purnawirawan TNI terhadap Gibran
8 jam yang lalu
Infografis
Pakistan dan India Diambang...
Pakistan dan India Diambang Perang Habis-habisan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved