Presiden Jokowi Diminta Tegas Tolak Orang Diduga Bermasalah
A
A
A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) diminta bersikap tegas menolak calon Direktur Utama (Dirut) PT Pertamina yang diseleksi melalui PT DDI.
Direktur Excutive Energy Watch, Ferdinand Hutahaean mengatakan, sejumlah nama yang berhasil
diseleksi PT DDI diuduga bermasalah.
"Masa orang-orang yang sudah gagal dan cacat begini mau dinaikkan lagi mengurus perusahaan sebesar Pertamina?" ujar Ferdinand dalam keterangan tertulisnya kepada wartawan, Jumat (21/11/2014).
Dia juga menyarankan proses seleksi pemilihan Dirut PT Pertamina yang sedang dilakukan oleh Menteri BUMN Rini Soemarno dengan melibatkan PT DDI itu harus segera dihentikan dan dievaluasi sejak dini.
"Presiden Jokowi harus gunakan haknya menolak semua calon yang sudah di uji oleh PT DDI, ini sangat penting dan mutlak dilakukan," ucapnya.
Direktur Excutive Energy Watch, Ferdinand Hutahaean mengatakan, sejumlah nama yang berhasil
diseleksi PT DDI diuduga bermasalah.
"Masa orang-orang yang sudah gagal dan cacat begini mau dinaikkan lagi mengurus perusahaan sebesar Pertamina?" ujar Ferdinand dalam keterangan tertulisnya kepada wartawan, Jumat (21/11/2014).
Dia juga menyarankan proses seleksi pemilihan Dirut PT Pertamina yang sedang dilakukan oleh Menteri BUMN Rini Soemarno dengan melibatkan PT DDI itu harus segera dihentikan dan dievaluasi sejak dini.
"Presiden Jokowi harus gunakan haknya menolak semua calon yang sudah di uji oleh PT DDI, ini sangat penting dan mutlak dilakukan," ucapnya.
(kur)