Wali Kota Solo minta Jokowi jangan setengah-setengah

Rabu, 14 Mei 2014 - 15:18 WIB
Wali Kota Solo minta...
Wali Kota Solo minta Jokowi jangan setengah-setengah
A A A
Sindonews.com - Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo meminta Joko Widodo (Jokowi) tegas untuk mundur dari jabatannya sebagai Gubernur DKI Jakarta, dan fokus terhadap pencalonan presiden.

Menurutnya, mundur dari jabatan Gubernur DKI Jakarta untuk Pilpres 2014 merupakan sikap terpuji yang patut menjadi contoh. Sebab, dengan mundur sebagai gubernur, Jokowi bisa lebih fokus berjuang.

Namun, jika Jokowi tidak serius dan setengah-setengah maju sebagai capres, dia tidak perlu mundur dari gubernur. "Ini pendapat saya pribadi ya, bukan secara organisasi," kata pria yang juga menjabat sebagai Ketua DPC PDIP Solo ini, Rabu (14/5/2014).

Ditambahkan dia, keputusan partai berkoalisi dengan Partai Golkar mengusung Jokowi sebagai capres, menurutnya sudah dipertimbangkan secara matang oleh pimpinan partai. Untuk itu, dia siap mendukung keputusan tersebut.

"Nek saya kan kelase gur RT. (Saya hanya setingkat RT). Namun jika itu perintah partai, ya jalan," paparnya.

Menurutnya, koalisi PDIP dengan Golkar untuk membangun negara menjadi lebih maju, meningkatkan kesejahteraan rakyat lahir dan batin. Di sini, kedua partai memiliki kesamaan dan titik temu.

"Kalau saya ketua partai ditingkatan RT, diperintah untuk memenangkan, ya saya bicaranya Solo," tukasnya.
(san)
Berita Terkait
Jadwal dan Panggung...
Jadwal dan Panggung Debat Capres dan Cawapres 2024
Digelar 5 Kali, Berikut...
Digelar 5 Kali, Berikut Jadwal Debat Capres dan Cawapres 2024
Haedar Nashir: Debat...
Haedar Nashir: Debat Capres-Cawapres Jangan seperti Cerdas Cermat
Soal Debat Capres-Cawapres,...
Soal Debat Capres-Cawapres, Wapres: Capres Sendiri, Cawapres Sendiri
Debat Capres-Cawapres...
Debat Capres-Cawapres dan Capaian RPJMN Kesehatan
MK Tolak Gugatan Batas...
MK Tolak Gugatan Batas Usia Capres-Cawapres 35 Tahun
Berita Terkini
8 Pati Polri Dapat Promosi...
8 Pati Polri Dapat Promosi Jabatan Jadi Bintang 2 pada Mutasi Maret 2025, Ini Namanya
14 menit yang lalu
32 Perwira Intel Polri...
32 Perwira Intel Polri yang Masuk Daftar Mutasi Maret 2025, Inilah Daftarnya
3 jam yang lalu
Budi Gunawan: RUU TNI...
Budi Gunawan: RUU TNI Batasi Wewenang Militer di Instansi Sipil
7 jam yang lalu
Profil Dirdik Jampidsus...
Profil Dirdik Jampidsus Abdul Qohar, Ungkap Kasus Tom Lembong hingga Suap 3 Hakim PN Surabaya
8 jam yang lalu
Prabowo Diharapkan Jadi...
Prabowo Diharapkan Jadi Bapak Pemberantasan Korupsi Indonesia
8 jam yang lalu
Hasan Nasbi: RUU TNI...
Hasan Nasbi: RUU TNI Tak Terbukti Bangkitkan Dwifungsi ABRI
8 jam yang lalu
Infografis
Selama Ramadan, Penggunaan...
Selama Ramadan, Penggunaan Bahu Jalan Tol Dalam Kota Dimajukan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved