Besuk Luthfi, Darin sambangi KPK

Senin, 30 Desember 2013 - 12:35 WIB
Besuk Luthfi, Darin...
Besuk Luthfi, Darin sambangi KPK
A A A
Sindonews.com - Darin Mumtazah, istri ketiga mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Luthfi Hasan Ishaq ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk menjegung suaminya di Rutan Pomdam Jaya Guntur.

Darin datang ke KPK pagi tadi sekira pukul 8.30 WIB, Senin (30/12/2013), untuk meminta izin menjegung suaminya tersebut. Kedatangan Darin sempat luput dari perhatian media, sehingga tak ada ucapan yang dikeluarkan darinya.

Darin yang belum lama ini lulus dari Sekolah Menengah Atas (SMA) ini langsung menuju mobil Panther berwarna putih.

Darin menggunakan baju gamis berwarna cokelat dan didampingi seorang pria berbaju putih. Kedatangan Darin dibenarkan oleh salah satu pejabat di KPK yang tidak mau disebut namannya.

Luthfi Hasan Ishaaq sudah divonis oleh majelis hakim pengadilan tindak pidana korupsi (Tipikor) Jakarta. Luthfi tersandung kasus dugaan suap impor daging sapi di Kementerian Pertanian (Kementan).

Baca berita terkait:
LHI dinilai terbukti aktif terima suap
(mhd)
Berita Terkait
Pedagang Daging Pilih...
Pedagang Daging Pilih Mogok Jualan
Menimbang Ulang Impor...
Menimbang Ulang Impor Daging Kerbau
7 Negara Pengekspor...
7 Negara Pengekspor Daging Terbesar ke Indonesia, yang Terakhir: Percaya Enggak Percaya!
Siap-siap! RI Akan Impor...
Siap-siap! RI Akan Impor Daging Sapi dari Meksiko
Pedagang Daging Masih...
Pedagang Daging Masih Ada yang Mogok, Jappdi Ungkap Alasannya
100 Ribu Ton Impor Daging...
100 Ribu Ton Impor Daging Sapi Tersendat, Bagaimana Stok Ramadhan dan Lebaran?
Berita Terkini
5 Pangdam Lulusan Akmil...
5 Pangdam Lulusan Akmil 1991 Teman Satu Angkatan Panglima TNI
10 menit yang lalu
Jebolan Sepa dan Akpol...
Jebolan Sepa dan Akpol 1993 Tembus Bintang 3 Polri, Nomor 1 Wakil Kepala BSSN
5 jam yang lalu
Laporkan Ahmad Dhani...
Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim, Rayen Pono Bawa 3 Bukti
10 jam yang lalu
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
10 jam yang lalu
Prabowo Perintahkan...
Prabowo Perintahkan Menteri Rapatkan Barisan, Cak Imin Sangkal terkait Pemilu 2029
10 jam yang lalu
Revisi UU LLAJ Dinilai...
Revisi UU LLAJ Dinilai Bisa Jadi Solusi Tertibkan Truk ODOL
11 jam yang lalu
Infografis
Mahfud MD Bertekad Mengembalikan...
Mahfud MD Bertekad Mengembalikan Masa Kejayaan KPK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved