BIN: Kemenkum HAM harus selektif dalam memindahkan napi

Senin, 19 Agustus 2013 - 18:00 WIB
BIN: Kemenkum HAM harus...
BIN: Kemenkum HAM harus selektif dalam memindahkan napi
A A A
Sindonews.com - Badan Intelijen Negara (BIN) menyarankan kepada Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkum HAM), untuk lebih selektif memilah-milih narapidana jika ingin dipindahkan ke lembaga pemasyarakatan (LP) lain.

"Pergeseran atau pemindahan napi dari satu tempat ketempat lain harus melewati seleksi yang ketat. Karena justru dapat menimbulkan masalah baru dimana dia ditempatkan," ujar Kepala Badan Intelijen Negara (BIN), Marciano Norman, disela-sela Kongres kedua Diaspora Indonesia di Assembly Hall Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta, Senin (19/8/2013).

Hal demikian dikatakannya menanggapi rencana yang akan dilakukan Kemenkum HAM, dalam mengatasi permasalahan kelebihan kapasitas lapas.

Menurutnya, permasalahan kerusuhan di lembaga pemasyarakatan yang terjadi belakangan ini, tak hanya mengenai kelebihan kapasitas.

"Masalah lapas, saya rasa penjelasan yang selalu diberikan merupakan masalah klasik. Over kapasitas, tetapi yang jadi sorotan bukan over kapasitasnya, tapi penguatan sistem pengamanannya yang harus dioptimalkan," tuturnya.
(stb)
Berita Terkait
Carut Marut Pengelolaan...
Carut Marut Pengelolaan Keuangan Arsenal
Carut Marut Corona Dalam...
Carut Marut Corona Dalam Monolog Gegeh B Setiadi
Carut Marut Bangladesh,...
Carut Marut Bangladesh, Ini Pemimpin yang Didukung AS Menggantikan Sheikh Hasina
Carut Marut Bansos,...
Carut Marut Bansos, Kejatisu Periksa Pihak Terkait di Batubara
Kajari Batu Bara Terima...
Kajari Batu Bara Terima Laporan Carut Marut soal Bansos
Israel Tak Peduli Ekonomi...
Israel Tak Peduli Ekonomi Carut Marut Asal Menang Perang
Berita Terkini
Prabowo Tepis Anggapan...
Prabowo Tepis Anggapan Dibohongi Menteri
42 menit yang lalu
Sepanjang 2024, PPATK...
Sepanjang 2024, PPATK Sebut Transaksi Tindak Pidana Korupsi Capai Rp984 Triliun
42 menit yang lalu
Connie Serahkan Dokumen...
Connie Serahkan Dokumen dan Video Rahasia Titipan Hasto ke Wasekjen PDIP
46 menit yang lalu
Geledah Rumah Hakim...
Geledah Rumah Hakim Pemvonis Lepas Kasus CPO, Kejagung Temukan Uang Rp5,5 Miliar di Bawah Kasur
1 jam yang lalu
Perum Bulog Terima Kunjungan...
Perum Bulog Terima Kunjungan Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia
1 jam yang lalu
Prabowo Utus Jokowi...
Prabowo Utus Jokowi hingga Natalius Pigai Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus di Vatikan
1 jam yang lalu
Infografis
Jusuf Muda Dalam, Menteri...
Jusuf Muda Dalam, Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved