Pihak DS susun strategi hadapi persidangan Tipikor

Senin, 01 April 2013 - 12:37 WIB
Pihak DS susun strategi...
Pihak DS susun strategi hadapi persidangan Tipikor
A A A
Sindonews.com - Junifer Girsang selaku kuasa Hukum tersangka dugaan korupsi pengadaan alat simulator SIM di Korlantas Polri, Irjen Pol Djoko Susilo, mengaku tengah menyiapkan strategi menghadapi persidangan.

Hal ini dilakukan adanya kabar mengenai penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sudah merampungkan berkas DS atau P21 untuk diajukan ke penuntutan.

Menurutnya, salah satu cara yang digunakan untuk meringankan tuntutan pengadilan ialah dengan menghadirkan saksi. Namun, dirinya belum dapat menyampaikan siapa saksi meringankan yang akan dihadirkan dalam persidangan nanti.

"Hari ini saksi-saksi yang meringankan belum bisa kami sebutkan," kata Junifer kepada wartawan di Gedung KPK, Jalan HR Rasuna Said, Jakarta Selatan, Senin (1/4/2013).

Pada kesempatan itu dia juga tidak mau menanggapi mengenai kemungkinan Kepala Polri (Kapolri), Jendral Pol Timur Pradopo akan dihadirkan sebagai saksi meringankan dalam persidangan. "Tidak bisa kami sebutkan, karena ini masalah strategi," tuntasnya.
(kur)
Berita Terkait
Perkara Simulator SIM...
Perkara Simulator SIM Korlantas Polri, KPK Sita 2 Rumah Rp85 Miliar
Korlantas Polri Mulai...
Korlantas Polri Mulai Petakan Jalur Mudik dari Jakarta-Surabaya
Layanan SIM, STNK dan...
Layanan SIM, STNK dan BPKB Kembali Dibuka Jelang New Normal
Profil Brigjen Pol Agus...
Profil Brigjen Pol Agus Suryonugroho, Teman Seangkatan Kapolri yang Jadi Kakorlantas Polri
Implementasi Roadmap...
Implementasi Roadmap Era Digital Ditregident Korlantas Polri
Dukung Sekat Arus Balik,...
Dukung Sekat Arus Balik, Korlantas Polri Siapkan Sistem Layanan Virtual
Berita Terkini
Deretan Menteri Prabowo...
Deretan Menteri Prabowo yang Sowan ke Jokowi, Siapa Saja?
1 jam yang lalu
Ditelepon Presiden Prabowo...
Ditelepon Presiden Prabowo saat Gelar Halalbihalal, Cak Imin: Minta Menteri Rapatkan Barisan
3 jam yang lalu
Mensos Ngaku Tak Pernah...
Mensos Ngaku Tak Pernah Dengar Wacana Reshuffle Kabinet Prabowo
4 jam yang lalu
Forum Purnawirawan TNI...
Forum Purnawirawan TNI Tuntut Gibran Diganti, PSI Minta Hormati Kedaulatan Rakyat
4 jam yang lalu
Maruf Amin Tepis Isu...
Ma'ruf Amin Tepis Isu Matahari Kembar usai Menteri Prabowo Sowan ke Jokowi: Itu Silaturahmi
5 jam yang lalu
Eks Penyidik KPK Anggap...
Eks Penyidik KPK Anggap Febri Diansyah Tak Bisa Dampingi Hasto di Persidangan
6 jam yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved