Menkes Jamin Vaksin Campak dan Rubella Aman dan Halal

Selasa, 01 Agustus 2017 - 14:02 WIB
Menkes Jamin Vaksin...
Menkes Jamin Vaksin Campak dan Rubella Aman dan Halal
A A A
YOGYAKARTA - Menteri Kesehatan (Menkes) Nila Faried Moeloek akan memaksimalkan proses sosialisasi dan pendekatan kepada masyarakat.

Pasalnya, sampai saat ini ada sebagian masyarakat yang menolak vaksinasi measles rubella (MR) untuk mencegah penyakit campak dan rubella.

Menteri Kesehatan menegaskan vaksin ini dipastikan aman dan halal. “Imunisasi ini untuk kekebalan, dan mencegah anak dari penyakit campak dan rubella,” ujar Nila di Sleman, Yogyakarta, Selasa (1/8/2017).

Dia menjelaskan, imunisasi MR lebih pada upaya pencegahan. Sebab penyakit itu bisa mengakibatkan bayi cacat. Bahkan ada beberapa kasus bayi meninggal akibat penyakit tersebut.

Menurut Nila, informasi tentang measles dan rubella juga akan disampaikan oleh Kementerian Agama, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, serta Kementerian Kesehatan dalam proses sosialisasi imunisasi.

Dia menegaskan vaksin campak dan Rubella aman dan halal. Untuk campak terbuat dari telur sedangkan rubella dari sel punca. Vaksin juga diproduksi di dalam negeri oleh produsen lokal, Biofarma.

“Kalau ada yang bertanya itu hak masyarakat, kita pastikan aman,’ tuturnya.
(dam)
Berita Terkait
Saleh Husin: Kerukunan...
Saleh Husin: Kerukunan Warga Dapat dan Olahraga juga Dapat
Buka Cabang di GDC,...
Buka Cabang di GDC, Satu Dental Ingin Kesehatan Gigi Masyarakat Terjaga
Fenomena Bocah Disunat...
Fenomena Bocah Disunat Jin, Begini Penjelasan Ketua IDI Tangsel
Kondisi Kesehatan Dinilai...
Kondisi Kesehatan Dinilai Sangat Mempengaruhi Kualitas Fokus Otak
Menjaga Kesehatan Masyarakat...
Menjaga Kesehatan Masyarakat Indonesia
Derita Kanker Stadium...
Derita Kanker Stadium 3, Bocah 7 Tahun Warga Tangsel Ini Butuh Biaya
Berita Terkini
Jurnalis Asing Wajib...
Jurnalis Asing Wajib Punya Surat Keterangan Kepolisian? Kapolri dan Kadiv Humas Polri Buka Suara
2 jam yang lalu
Retreat Kepala Daerah...
Retreat Kepala Daerah Gelombang Kedua Segera Digelar, Lokasinya Belum Bisa Dipastikan
5 jam yang lalu
Mega Perintahkan Kepala...
Mega Perintahkan Kepala Daerah PDIP Ikut Retreat Gelombang Kedua jika Absen pada Gelombang Pertama
6 jam yang lalu
ART Lagi Mudik, Menteri...
ART Lagi Mudik, Menteri Raja Juli Antoni Bantu Istri Beres-Beres Rumah
6 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di INTERUPSI Siapa Suruh Datang Jakarta? Bersama Ariyo Ardi, Anisha Dasuki, Chico Hakim, dan Narasumber Lainnya, Live di iNews
7 jam yang lalu
Indonesia Kirim Bantuan...
Indonesia Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Myanmar Senilai 1,2 Juta Dolar AS
9 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved