Jalur Pendakian Merbabu Masih Ditutup

Senin, 24 Agustus 2015 - 09:40 WIB
Jalur Pendakian Merbabu...
Jalur Pendakian Merbabu Masih Ditutup
A A A
UNGARAN - Kebakaran di Gunung Merbabu berhasil dipadamkan pada Sabtu (22/8). Namun, hingga kemarin seluruh jalur pendakian di gunung itu masih ditutup untuk sementara waktu.

Jalur pendakian akan dibuka kembali hingga kondisi gunung dinyatakan aman untuk aktivitas pendakian. Koordinator Masyarakat Peduli Api Pangudi Nitising Dahana Harga Merbabu (MPA Pandhu) Getasan, Kabupaten Semarang Agus Surolawe mengatakan, sejak Merbabu terbakar pada Rabu (19/8) lalu, jalur pendakian ditutup dan aktivitas masyarakat dihentikan.

Sejumlah pendaki dan masyarakat yang sedang melakukan aktivitas di hutan Gunung Merbabu pun langsung diminta turun. ”Ini dilakukan untuk mengantisipasi timbulnya korban jiwa. Sebelum kondisi Gunung Merbabu dinyatakan kondusif untuk pendakian dan aktivitas masyarakat, semua jalur menuju kawasan Taman Nasional Gunung Merbabu ditutup untuk umum,” katanya kemarin.

Angga rosa
(ftr)
Berita Terkini
Siapa Letjen TNI Kunto...
Siapa Letjen TNI Kunto Arief Wibowo? Sosok Jenderal Bintang 3 Anak Try Sutrisno
3 jam yang lalu
Kejagung Geledah dan...
Kejagung Geledah dan Blokir Aset Tersangka TPPU Zarof Ricar
4 jam yang lalu
Jelang Pemungutan Suara...
Jelang Pemungutan Suara Ulang di Boven Digoel, Michael Sianipar: Perindo Hadir Total
4 jam yang lalu
Partai Perindo Mulai...
Partai Perindo Mulai Fokus Kembangkan Kekuatan di Wilayah Urban
6 jam yang lalu
AFI Minta Pemerintah...
AFI Minta Pemerintah Perkuat Produk Lokal dan Pengawasan Barang Impor
6 jam yang lalu
Dosen dan Mahasiswa...
Dosen dan Mahasiswa Minta Revisi UU Penyiaran Segera Dilakukan
6 jam yang lalu
Infografis
Elon Musk Mengkritik...
Elon Musk Mengkritik Jet Tempur Siluman F-35 yang Masih Berpilot
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved