Petinggi dan Ribuan Kader Parpol KMP Upacara di Cibinong

Senin, 17 Agustus 2015 - 09:18 WIB
Petinggi dan Ribuan...
Petinggi dan Ribuan Kader Parpol KMP Upacara di Cibinong
A A A
BOGOR - Para petinggi partai politik dari Koalisi Merah Putih (KMP) menghadiri upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-70 Republik Indonesia yang digelar DPP Gerindra di Lapangan Nusantara Polo Club, Cibinong, Jawa Barat, Senin (17/8/2015).

Hingga berita ini ditulis, sejumlah elite KMP telah hadir di lokasi upacara di antaranya Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto, Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Akbar Tanjung, Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar hasil Munas Bali Fadel Muhammad.

Kemudian Sekretaris Jenderal DPP Partai Golkar hasil Munas Bali Idrus Marham, Presiden PKS Sohibul Iman, Ketua Umum PPP Djan Faridz, Sekretaris Jenderal DPP PAN Edy Soeparno.

Sebanyak 4.000 orang mengikuti upacara. Ribuan orang itu terdiri atas kader Partai Gerindra dan kader partai politik anggota KMP yang telah berbaris di lapangan upacara.

Satu peleton marching band terlibat dalam upacara bendera. Tidak hanya itu, delapan mobil Rubicon, delapan ekor kuda, salah satunya bernama Prodigio juga telah siaga.

PILIHAN:


Puluhan Ekspatriat Ikut HUT RI di Papua
(dam)
Berita Terkait
Anak Papua Kibarkan...
Anak Papua Kibarkan Merah Putih di Melbourne
27 Penyelam Kibarkan...
27 Penyelam Kibarkan Bendera Merah Putih di Goa Bawah Laut
Rayakan HUT RI ke-77,...
Rayakan HUT RI ke-77, Pendaki Cilik Ini Akan Kibarkan Bendera Merah Putih di Gunung Elbrus
Memaknai Hari Kemerdekaan...
Memaknai Hari Kemerdekaan RI, Iwan Fals Rilis Single Merah Putih
Muhammadiyah Tegaskan...
Muhammadiyah Tegaskan Jangan Jauhkan Agama dari Merah Putih
Bendera Merah Putih...
Bendera Merah Putih Sepanjang 5.005 Meter Terbentang di Losari
Berita Terkini
Menag Lantik Gus Jazil...
Menag Lantik Gus Jazil Jadi Ketua IKAPTIQ 2025-2028
2 jam yang lalu
Panglima TNI Geser 4...
Panglima TNI Geser 4 Brigjen ke Daerah pada Mutasi April 2025
2 jam yang lalu
Prabowo Resmikan Terminal...
Prabowo Resmikan Terminal dan Lepas Keberangkatan Jemaah Haji di Bandara Soetta Hari Ini
4 jam yang lalu
Mutasi April 2025: 11...
Mutasi April 2025: 11 Brigjen TNI Digeser ke Lemhannas oleh Jenderal Agus Subiyanto
5 jam yang lalu
Prabowo Dukung RUU Perampasan...
Prabowo Dukung RUU Perampasan Aset, Eks Penyidik KPK: Tak Ada Lagi Hambatan Politik
6 jam yang lalu
Pakar Hukum Apresiasi...
Pakar Hukum Apresiasi Komitmen Prabowo Tuntaskan RUU Perampasan Aset
6 jam yang lalu
Infografis
Sejumlah Pabrik di China...
Sejumlah Pabrik di China Mulai Stop Produksi Akibat Tarif AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved