BNPB Sebut 363 Sekolah dan 144 Tempat Ibadah Rusak Akibat Gempa Cianjur

Jum'at, 25 November 2022 - 20:13 WIB
loading...
BNPB Sebut 363 Sekolah...
BNPB mencatat 363 sekolah dan 144 tempat ibadah rusak akibat gempa yang mengguncang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Badan Nasional Penanggulangan Bencana ( BNPB ) mencatat penambahan infrastruktur yang rusak akibat gempa yang mengguncang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat pada Senin, 21 November 2022.

"Bangunan yang rusak untuk sekolah bertambah menjadi 363 sekolah dan tempat ibadah sebanyak 144. Selain itu terdapat juga 16 bangunan kantor yang rusak," ujar Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto, Jumat (25/11/2022).



Suharyanto menyebut bantuan logistik untuk para korban dan warga yang selamat dari gempa sudah berjalan dengan baik.

"Untuk pendistribusian logistik juga sudah mulai membaik. Apabila ada yang ingin mengantarkan bantuan ke pengungsi langsung sudah bisa dilakukan tanpa harus izin ke posko pengamanan. Akan tetapi, akan dilakukan pengawalan oleh kepolisian untuk mencegah terjadinya berita viral atau potongan-potongan video atau rekaman yang memperlihatkan penghadangan," tambahnya.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Operasi Modifikasi Cuaca...
Operasi Modifikasi Cuaca Diperpanjang, 22 Ton Garam Telah Ditabur di Langit Jawa Barat
BNPB Lanjutkan Operasi...
BNPB Lanjutkan Operasi Modifikasi Cuaca Kurangi Intensitas Hujan Jabodetabek
Anggaran BNPB Dipotong...
Anggaran BNPB Dipotong Rp470,9 Miliar, Penanganan Bencana Terganggu?
Cegah Kelaparan, Gudang...
Cegah Kelaparan, Gudang Logistik Agandugume di Papua Tengah Diresmikan
Nataru Dibayangi Cuaca...
Nataru Dibayangi Cuaca Ekstrem, Modifikasi Cuaca Digelar di Jabar dan Jateng
Aktif Bantu Pembangunan...
Aktif Bantu Pembangunan Rumah Ibadah, Masyarakat Sering Ajak Ahmad Ali Berdialog
Korban Gempa Bandung...
Korban Gempa Bandung Akan Mendapat Santunan Rp500.000 selama 6 Bulan
Ancaman Nyata Megathrust,...
Ancaman Nyata Megathrust, BNPB Beberkan Sejumlah Historis Gempa dan Tsunami
BNPB Pasang Sistem Peringatan...
BNPB Pasang Sistem Peringatan Dini Banjir di Desa Tupa Gorontalo
Rekomendasi
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
4 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
5 Tempat Makan Enak...
5 Tempat Makan Enak dan Murah di Solo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved