Jelang Pemilu 2024, 6 Purnawirawan Jenderal dan Mantan Atlet Tenis Gabung PDIP

Minggu, 30 Oktober 2022 - 10:58 WIB
loading...
Jelang Pemilu 2024,...
Sebanyak enam purnawirawan jenderal dari TNI dan Polri serta seorang mantan atlet tenis bergabung ke Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sebanyak enam purnawirawan jenderal dari TNI dan Polri memilih bergabung ke Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) . Langkah itu, juga diikuti satu orang mantan atlet tenis turut bergabung ke partai berlambang moncong banteng itu.

Tujuh orang itu akan diberi pembekalan langsung oleh Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto pada hari ini, Minggu (30/10/2022).

Adapun keenam purnawirawan jenderal itu terdiri dari lima pensiunan TNI dan satu orang pensiunan polisi. Berikut ketujuh kader baru PDIP itu:

1.Letnan Jenderal TNI (Purn) Ganip Warsito

Ganip pernah menjabat sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) selama enam bulan pada medio Mei-November 2021. Ia juga pernah menjabat Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) III (2019-2021) dan Kepala Staf Umum Tentara Nasional Indonesia (Kasum TNI).

2. Laksamana Madya TNI (Purn) Agus Setiadji

Agus Setiadji yang lahir pada 31 Agustus 1962 merupakan purnawirawan perwira tinggi TNI AL yang pernah menjabat Staf Khusus KSAL. Agus juga pernah menjabat sebagai Sekretaris Jenderal Kemhan RI pada 2019-2020.

3. Irjen Pol (Purn) Fakhrizal

Fakhrizal tercatat pernah menjabat Kapolda Sumatara Barat dan Kapolda Kalimantan Tengah selama berkarier di kepolisian. Ia juga tercatat pernah menjabat Karopaminal Divpropam Polri.

4. Mayjen TNI (Purn) Gunawan
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Deddy Sitorus Ungkap...
Deddy Sitorus Ungkap Ada Utusan Minta Hasto Mundur dari Sekjen dan PDIP Jangan Pecat Jokowi
Fakta-fakta Komjen Pol...
Fakta-fakta Komjen Pol Imam Sugianto, Mantan Ajudan SBY yang Bersiap Pensiun
KPK Limpahkan 2 Perkara...
KPK Limpahkan 2 Perkara Hasto Kristiyanto ke Penuntut Umum
Kejagung Bakal Periksa...
Kejagung Bakal Periksa Ahok soal Dugaan Korupsi Pertamina, PDIP Ungkap Ada Kejanggalan
Sidang Perdana Gugatan...
Sidang Perdana Gugatan Praperadilan Digelar Besok, Kubu Hasto: Kami Berharap KPK Sudah Siap Hadir
Ketua DPR Puan Ingatkan...
Ketua DPR Puan Ingatkan Kepala Daerah Pentingnya Kerja Sama dengan Pemerintah Pusat
Puan Hadiri Penutupan...
Puan Hadiri Penutupan Kongres Demokrat, Aria Bima: Kita Butuh Komunikasi Lintas Partai Politik
Wamendagri Apresiasi...
Wamendagri Apresiasi Ketum PDIP Megawati yang Turut Mendukung Retreat di Magelang
Hasto Titip Pesan untuk...
Hasto Titip Pesan untuk Kader PDIP: Jaga Megawati!
Rekomendasi
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
7 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
12 Kementerian, Lembaga...
12 Kementerian, Lembaga dan Pemda yang Sepi Pelamar di CPNS 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved