Habib Bahar bin Smith hingga Ahmad Dhani Datangi Perpustakaan Fadli Zon, Ada Apa?

Sabtu, 01 Oktober 2022 - 20:09 WIB
loading...
Habib Bahar bin Smith...
Perpustakaan pribadi politikus Partai Gerindra Fadli Zon di Jalan Danau Limboto Nomor 96, RW 4, Bendungan Hilir, Tanah Abang, Jakarta Pusat pada Jumat 30 September 2022 malam kedatangan tamu. Foto: Twitter Fadli Zon
A A A
JAKARTA - Perpustakaan pribadi politikus Partai Gerindra Fadli Zon di Jalan Danau Limboto Nomor 96, RW 4, Bendungan Hilir, Tanah Abang, Jakarta Pusat pada Jumat 30 September 2022 malam kedatangan tamu. Tamunya adalah Habib Bahar bin Smith , Refly Harun, serta tiga politikus Gerindra Fuad Bawazier, Maher Algadrie, dan Ahmad Dhani.

Fadli Zon sudah mengizinkan SINDOnews mengutip cuitannya tersebut. “Semalam Habib Bahar Smith berkunjung ke perpustakaan @FadliZonLibrary,” cuit Fadli Zon di akun Twitternya, @fadlizon, Sabtu (1/10/2022).

Beberapa foto yang diunggah di akun Twitter Fadli Zon menunjukkan Habib Bahar sedang melihat naskah kuno atau manuskrip. “Ada maestro Ahmad Dhani dan cendekiawan Refly Harun Sambil melihat naskah n manuskrip lama. @FadliZonLibrary,” cuit Fadli Zon.

Habib Bahar bin Smith hingga Ahmad Dhani Datangi Perpustakaan Fadli Zon, Ada Apa?

Foto: Twitter Fadli Zon





Mereka juga berdiskusi dalam pertemuan tersebut. Namun, tidak dijelaskan apa yang dibicarakan mereka.

“Tadi malam ngobrol n diskusi bersama Habib Bahar Smith, Habib Maher Algadrie, Fuad Bawazir, Refly Harun n Ahmad Dhani di @FadliZonLibrary,” cuit Fadli Zon.

Habib Bahar bin Smith hingga Ahmad Dhani Datangi Perpustakaan Fadli Zon, Ada Apa?


Fadli Zon dalam pertemuan itu mengenakan batik bercorak warna cokelat, sedangkan Habib Bahar mengenakan jaket kulit warna hitam. Adapun Maher Algadrie mengenakan baju safari warna cokelat.

Kemudian, Ahmad Dhani mengenakan jaket warna hitam lengan panjang, Refly Harun mengenakan jaket baseball warna biru dan putih serta gambar wajahnya di bagian dada sebelah kirinya. Fuad Bawazir mengenakan kemeja kotak-kotak.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fraksi Gerindra Tegur...
Fraksi Gerindra Tegur Ahmad Dhani Buntut Kasus Penghinaan Marga
MKD DPR Segera Panggil...
MKD DPR Segera Panggil Reyen Pono dan Ahmad Dhani Periksa Dugaan Penghinaan Marga
Usai Dilaporkan ke Bareskrim...
Usai Dilaporkan ke Bareskrim dan MKD, Ahmad Dhani Ngaku Salak Ketik Pono Jadi Porno
Laporkan Ahmad Dhani...
Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim, Rayen Pono Bawa 3 Bukti
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
Ahmad Dhani: Saya Kader...
Ahmad Dhani: Saya Kader PKB yang Disusupkan di Gerindra
Tarif Trump Ancam Ekspor,...
Tarif Trump Ancam Ekspor, Ketua DPN HKTI Fadli Zon Dukung Pemerintah Lindungi Petani
Saksikan Malam Ini Rakyat...
Saksikan Malam Ini Rakyat Bersuara Dihantam Luar-Dalam, Indonesia Harus Apa? Bersama Aiman Witjaksono, Refly Harun, Ray Rangkuti, dan Narasumber Lainnya, Live di iNews
Fadli Zon: Loyalitas...
Fadli Zon: Loyalitas Partai Berakhir ketika Loyalitas Negara Dimulai
Rekomendasi
Suasana Terkini Rumah...
Suasana Terkini Rumah Duka Bunda Iffet di Markas Slank Gang Potlot Jaksel
Gara-gara Kecelakaan...
Gara-gara Kecelakaan di Senen, Pengacara Ditangkap Ketahuan Bawa Senpi dan Narkoba
Bacaan Surat Maryam...
Bacaan Surat Maryam Ayat 1-16 untuk Ibu Hamil Beserta Tata Caranya
Berita Terkini
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, Evaluasi Transparansi Keuangan
21 menit yang lalu
Hanura Resmi Dukung...
Hanura Resmi Dukung Pemerintahan Prabowo Subianto
4 jam yang lalu
Antara Pragmatisme Hukum...
Antara Pragmatisme Hukum dan Pragmatisme Politik
4 jam yang lalu
Tegaskan Prabowo Presiden...
Tegaskan Prabowo Presiden Konstitusional, OSO: Kita Tahu Siapa yang Mengadu Domba
10 jam yang lalu
Buka Kornas Penyuluh...
Buka Kornas Penyuluh Pertanian, Mentan Pastikan PPL Wujudkan Swasembada Pangan
11 jam yang lalu
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
12 jam yang lalu
Infografis
Jomblo Waspada! Kesepian...
Jomblo Waspada! Kesepian Picu Penyakit Jantung hingga Diabetes
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved