Apresiasi IVL 2022, Menkumham: Ajang Memacu Kepala Daerah Membangun Bangsa

Senin, 05 September 2022 - 22:35 WIB
loading...
Apresiasi IVL 2022,...
Menkumham Yasonna Laoly dalam acara IVL 2022, iNews Tower, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (5/6/2022). Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia ( Menkumham ) Yasonna Laoly turut mengapresiasi Inagurasi Indonesia Visionary Leader (IVL) 2022. Menurut Menkumham , ajang tersebut sangat penting bagi membangun bangsa dan negara.

Yasonna mengatakan, selain untuk membangun bangsa dan negara, ajang IVL 2022 juga menjadikan kepala daerah memiliki visi misi tersendiri, mengontrol warganya menjadi lebih baik.

"Ini IVL sangat penting, merupakan ajang untuk memacu kepala daerah membuat visi misi untuk membangun bangsa dan negara," ujar Yasonna di iNews Tower, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (5/6/2022).



Dalam konteks ini kata Yasonna, diperlukan pemimpin yang mau bekerja keras, melayani rakyat mendorong pertumbuhan ekonomi, di tengah kondisi ekonomi global yang masih sangat sulit.

"Maka diperlukan kepala daerah yang kuat, mendorong UMKM mencari alternatif, membangun ekonomi, tidak boleh hanya tergantung dari sumber daya alam juga mendorong anak-anak muda kita untuk berperan aktif," paparnya.

Diketahui, MNC Portal Indonesia (MPI) menggelar Malam Inagurasi IVL season XI, X, dan XI di MNC Conference Hall, iNews Tower, Jakarta, 5 September 2022. IVL tahun ini menguji sinergi pemerintah daerah untuk percepatan ekonomi, terutama pasca pandemi Covid-19.

IVL merupakan program rutin yang diselenggarakan MNC Portal Indonesia yang juga untuk menggali upaya daerah dalam merumuskan, mengkomunikasikan, implementasikan, sekaligus membudayakan visi tersebut di wilayah kepemimpinannya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bantah Tudingan CMNP,...
Bantah Tudingan CMNP, Hotman Paris: Di mana Penggelapan oleh BHIT? Unibank yang Terima Uang, Ini Bukti Transfernya!
CMNP Gugat BHIT Terkait...
CMNP Gugat BHIT Terkait NCD Unibank, Hotman Paris: Saat Penerbitan Sertifikat Deposito, Unibank Bank Sehat
Simak di Sini! Hotman...
Simak di Sini! Hotman Paris Ungkap Kronologi Gugatan CMNP ke BHIT dan Hary Tanoesoedibjo yang Dinilai Tak Berdasar!
Hotman Paris: CMNP Sudah...
Hotman Paris: CMNP Sudah Kalah di PK Mahkamah Agung, Jangan Coba-Coba Membuka Lagi Demi Kepentingan Tertentu!
Fitnah Terhadap Hary...
Fitnah Terhadap Hary Tanoesoedibjo Disebar di Medsos, Hotman: Tuduhan Penggelapan Itu Pencemaran Nama Baik!
Tanggapi Gugatan Pidana...
Tanggapi Gugatan Pidana CMNP, Kuasa Hukum BHIT Hotman Paris: Sudah Kedaluwarsa!
Momen Hangat AHY Diskusi...
Momen Hangat AHY Diskusi dengan Pimpinan iNews Media Group
Silaturahmi Bareng Pimpinan...
Silaturahmi Bareng Pimpinan iNews Media Group, Menko AHY Bicara Kolaborasi Penting untuk Masyarakat
iNews Media Group Gelar...
iNews Media Group Gelar Audiensi dengan Menko AHY
Rekomendasi
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
3 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Anoa 6x6 Amfibi, Penjaga...
Anoa 6x6 Amfibi, Penjaga Darat dan Air Buatan Anak Bangsa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved