Pendiri PKS KH Hilmi Aminuddin Wafat

Selasa, 30 Juni 2020 - 15:38 WIB
loading...
Pendiri PKS KH Hilmi...
Pendiri PKS KH Hilmi Aminuddin wafat. Foto/Dok Okezone
A A A
JAKARTA - Pendiri Partai Keadilan (PK) dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) KH Hilmi Aminuddin dikabarkan meninggal dunia, Selasa (30/6/2020). Kabar ini dibenarkan Jubir PKS Muda Handi Risza.

"Iya Mas," ujar Handi saat dikonfirmasi SINDOnews, Selasa (30/6/2020) sore.

Menurut Handi, dia sudah konfirmasi dengan keluarga dan pengurus PKS Jawa Barat. "Beliau wafat siang tadi Pukul. 14.24 di RS Santosa Sentral Bandung."

Handi mengatakan, PKS merasakan kehilangan yang sangat besar. "Beliau yang membangun PKS dari awal hingga saat ini. Jadi ini benar-benar kehilangan yang sangat besar bagi kami. Mohon doa dari seluruh masyarakat Indonesia semoga beliau Husnulkhatimah."
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
HNW Tak Bantah Mendikti...
HNW Tak Bantah Mendikti Saintek Brian Yuliarto Pernah Jadi Kader PKS
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto Sangkal Representasi PKS: Saya dari ITB
Prabowo Didorong Gerindra...
Prabowo Didorong Gerindra Maju Pilpres 2029, Ini Kata PKS
Kabar Duka, Dubes RI...
Kabar Duka, Dubes RI untuk Polandia Anita Lidya Luhulima Meninggal Dunia
Kabar Duka, Bendahara...
Kabar Duka, Bendahara Umum Partai Demokrat Renville Antonio Meninggal Dunia
Kabar Duka, Mantan Menteri...
Kabar Duka, Mantan Menteri ESDM Darwin Zahedy Saleh Meninggal Dunia
Dianggap Mengolok-olok...
Dianggap Mengolok-olok Partai Gelora, Mardani PKS Akan Dilaporkan ke MKD DPR
Interupsi di Paripurna...
Interupsi di Paripurna DPR, Fraksi PKS Usul Pembentukan Pansus Pagar Laut
Politikus PPP Pendiri...
Politikus PPP Pendiri Mega Bintang Mudrick Sangidu Meninggal Dunia
Rekomendasi
6 Fakta Menarik Film...
6 Fakta Menarik Film Jumbo, Animasi Karya Anak Bangsa yang Tembus 1,3 Juta Penonton
8 Tips Melakukan Top...
8 Tips Melakukan Top Up Free Fire dengan Hemat
Jasa Marga Catat 1,6...
Jasa Marga Catat 1,6 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek di Hari Terakhir Cuti Lebaran
Berita Terkini
Prabowo Bertemu Megawati,...
Prabowo Bertemu Megawati, Dasco: Lumayan Lama 1,5 Jam
22 menit yang lalu
Bertemu di Teuku Umar,...
Bertemu di Teuku Umar, Prabowo-Megawati Foto Duduk Sebangku
40 menit yang lalu
Jokowi Digugat Calon...
Jokowi Digugat Calon Pembeli Mobil Esemka
1 jam yang lalu
Prabowo Bertemu Megawati...
Prabowo Bertemu Megawati di Teuku Umar, Golkar: Cerminkan Kerendahan Hati Beliau
3 jam yang lalu
Sedih Banyak Menteri...
Sedih Banyak Menteri Belum Dapat Mobil Dinas, Prabowo: Mereka Kerja Bakti 6 Bulan
3 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini Rakyat...
Saksikan Malam Ini Rakyat Bersuara Dihantam Luar-Dalam, Indonesia Harus Apa? Bersama Aiman Witjaksono, Refly Harun, Ray Rangkuti, dan Narasumber Lainnya, Live di iNews
3 jam yang lalu
Infografis
Salah Satunya Bunuh...
Salah Satunya Bunuh Pendiri Hamas, Ini 3 Rudal Israel Buatan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved