Presiden Jokowi Kunjungi Taman Makam Nasional di Seoul

Kamis, 28 Juli 2022 - 18:53 WIB
loading...
Presiden Jokowi Kunjungi...
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Taman Makam Nasional di Seoul. Foto/istimewa
A A A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Taman Makam Nasional di Seoul pada Kamis, 28 Juli 2022, untuk memberikan penghormatan. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari rangkaian kunjungan resmi Presiden Jokowi ke Korea Selatan.

Setibanya di Taman Makam Nasional sekitar pukul 16.05 waktu setempat, Presiden Jokowi didampingi oleh Kepala Taman Makam Nasional Seoul, Kepala Protokol Taman Makam Nasional Seoul, dan Duta Besar Republik Indonesia untuk Republik Korea Gandi Sulistiyanto berjalan hingga lokasi yang telah ditentukan untuk sejenak menghadap ke bendera Republik Korea.

Presiden Jokowi kemudian menuju lokasi tepat di depan karangan bunga yang telah disiapkan dan menyerahkannya kepada penjaga Taman Makam Nasional Seoul. Karangan bunga tersebut kemudian diletakkan di tempat yang sudah ditentukan.

Setelah prosesi selesai, Presiden Jokowi menandatangani buku tamu lalu meninggalkan Taman Makam Nasional Seoul. Presiden Jokowi menuju Kantor Kepresidenan Yongsan untuk bertemu dengan Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sekjen Partai Komunis...
Sekjen Partai Komunis Vietnam Y.M To Lam Tiba di Indonesia, Disambut Sejumlah Pejabat
Jokowi Bersedia Jadi...
Jokowi Bersedia Jadi Dewan Pembina Rampai Nusantara
Kuliah Umum di GRIPS...
Kuliah Umum di GRIPS Tokyo, SBY: Kepercayaan Kunci Stabilitas Global
Prabowo Bangga Indonesia...
Prabowo Bangga Indonesia Pernah Dipimpin SBY dan Jokowi
Ubedilah Badrun Sebut...
Ubedilah Badrun Sebut Efisiensi Anggaran Era Prabowo Akibat Buruknya Pemerintahan Jokowi
Tiba di Indonesia Disambut...
Tiba di Indonesia Disambut Hujan Deras, Erdogan Payungi Prabowo Subianto
Polri Sita Timah Batangan...
Polri Sita Timah Batangan Ilegal 5,8 Ton, Bakal Diselundupkan ke Korsel
Temui PM Malaysia, Prabowo...
Temui PM Malaysia, Prabowo Bakal Tertibkan Masalah Tenaga Kerja
Sempatkan Singgah ke...
Sempatkan Singgah ke Toko Buku di New Delhi, Prabowo: Langganan Saya
Rekomendasi
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
56 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved