Pemuda Dapat Belajar dari Karang Taruna Sebelum Terjun ke Politik

Minggu, 19 Juni 2022 - 19:45 WIB
loading...
Pemuda Dapat Belajar...
Penasihat DPC Partai Perindo Gambir, Jakarta Pusat, Rohiman mengatakan bahwa Karang Taruna dapat menjadi salah satu langkah awal anak muda sebelum terjun ke dunia politik sesungguhnya. FOTO/TANGKAPAN LAYAR
A A A
JAKARTA - Penasihat DPC Partai Perindo Gambir, Jakarta Pusat, Rohiman mengatakan bahwa Karang Taruna dapat menjadi salah satu langkah awal anak muda sebelum terjun ke dunia politik sesungguhnya. Menurutnya, politik sudah terjadi di lingkungan rukun tetangga (RT), maka penting bagi anak muda bergabung dalam organisasi lingkungan setempat.

"Pemuda itu agen perubahan, kita nggak perlu pesimis lah, nah itu ada di Karang Taruna awal. Kita mementingkan secara organisasi itu di Karang Taruna," kata Rohiman dalam Podcast Aksi Nyata yang disiarkan di Youtube Partai Perindo, Minggu (19/6/2022).

Dengan menjadi bagian dari Karang Taruna, kata Rohiman, anak muda akan lebih mudah mengenali jati dirinya. "Kita mengenal jati diri kita, kita bisa digembleng, mungkin selama di keluarga kurang, tapi di organisasi bisa," kata Rohiman.



Tidak hanya membangun kesadaran politik sejak dini, dan menemukan jati diri, Rohiman mengatakan di Karang Taruna pemuda juga dapat menumbuhkan jiwa sosial. "Pertama (manfaatnya) adalah kita mengambil silahturahmi, pertemanan, ternyata di Karang Taruna ini sangat erat sosialnya," ucap Rohiman.

"Karena akan tumbuh jiwa sosial di Karang Taruna itu. Memang tidak dibayar, tapi dengan keikhlasan dan semangat, ternyata di Karang Taruna kita bisa belajar caranya bersosial," ujarnya.

Beranjak dari Karang Taruna, nantinya pemuda akan lebih mudah dan siap jika ingin bergabung dengan organisasi yang lebih besar, termasuk organisasi politik.

Baca juga: Partai Perindo Ajak Pemuda Ikut Berpolitik
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Partai Perindo Salurkan...
Partai Perindo Salurkan Bantuan, Korban Banjir Bekasi: Sangat Membantu
Partai Perindo Bantu...
Partai Perindo Bantu Korban Banjir Bekasi, Salurkan 8.000 Liter Air Bersih
Silaturahmi ke Bupati...
Silaturahmi ke Bupati Morowali, Partai Perindo Siap Kawal dan Dukung Program Percepatan Kesejahteraan Masyarakat
Tinjau Jembatan Sungai...
Tinjau Jembatan Sungai Oyo yang Putus, Legislator Partai Perindo Nias Barat Serukan Percepatan Pembangunan
DPP Partai Perindo Bagi-bagi...
DPP Partai Perindo Bagi-bagi Takjil dan Kopiah Gratis
Resmi Dilantik, Bupati...
Resmi Dilantik, Bupati Mentawai Ungkap Perindo Punya Peranan Penting di Pilkada
Partai Perindo Pastikan...
Partai Perindo Pastikan Kawal Pemerintahan Kepulauan Mentawai Wujudkan Kemakmuran
Partai Perindo dan Demokrat...
Partai Perindo dan Demokrat Siap Kolaborasi Dukung Pemerintahan Prabowo
Andi Yuslim Patawari...
Andi Yuslim Patawari (AYP): Demokrat dengan Perindo Miliki DNA Sama, Nasionalis dan Dipimpin Anak Muda
Rekomendasi
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Trump Ingin Relokasi...
Trump Ingin Relokasi Warga Gaza ke Indonesia, Kemlu: Tak Dapat Diterima!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved