Sore Ini, Komisi I DPR Rapat dengan Menhan Prabowo dan Panglima TNI

Kamis, 18 Juni 2020 - 10:01 WIB
loading...
Sore Ini, Komisi I DPR...
Komisi I DPR RI dijadwalkan akan menggelar rapat kerja dengan Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto dan Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto pukul 16.00 WIB nanti. Foto/SINDOphoto
A A A
JAKARTA - Komisi I DPR RI dijadwalkan akan menggelar rapat kerja dengan Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto dan Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto pukul 16.00 WIB nanti. Informasi terakhir yang diperoleh Anggota Komisi I DPR Charles Honoris, kedua pejabat itu akan hadir di rapat tersebut.

Charles pun akan hadir ke ruang rapat Komisi I DPR RI. "Karena memang ada protokol COVID-19 kan dibatasi ya. Anggota hanya berapa ya pokoknya tidak lebih dari 20 kalau saya tidak salah. Jadi memang yang hadir fisik hanya sedikit," ujar Charles kepada wartawan, Kamis (18/6/2020). (Baca juga: Ahmad Basarah Berdalih Trisila dan Ekasila dalam RUU HIP Bukan Usulan PDIP)

Sedangkan yang dibahas mengenai anggaran. "Hanya anggaran saja," kata Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) ini.

Dia tak bisa memastikan apakah peristiwa jatuhnya pesawat TNI AU di wilayah Kampar, Riau ikut dibahas dalam rapat nantinya. "Ini hanya anggaran karena kan ada perubahan anggaran di Kemenhan dan TNI," terangnya.

Jadi, kata dia, fokus rapat nantinya hanya anggaran Kemenhan dan TNI. "Tapi kalau ada anggota yang bertanya terkait permasalahan terjadi bisa saja. Tapi memang agendanya hanya soal anggaran," tutupnya. (Baca juga: Doni Monardo: Orang Tua Dibenarkan untuk Tak Izinkan Anaknya ke Sekolah)
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
Generasi Muda FKPPI...
Generasi Muda FKPPI Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
Sinyal Pertemuan Lanjutan...
Sinyal Pertemuan Lanjutan Prabowo dan Megawati, Gerindra: Itu Suatu yang Baik!
Momen Presiden Prabowo...
Momen Presiden Prabowo Diantar Pangeran Ghazi usai Lawatan di Yordania
Presiden Prabowo dan...
Presiden Prabowo dan Raja Abdullah II Sepakati Kerja Sama Pendidikan hingga Ekonomi
Syahganda Nainggolan...
Syahganda Nainggolan Lihat Presiden Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia
Pimpinan Komisi VII...
Pimpinan Komisi VII Pertanyakan Sikap Kemenperin Tak Dukung Bali Bebas Sampah Plastik
Prabowo Bertemu Megawati...
Prabowo Bertemu Megawati di Momen Lebaran, Puan: Akan Ada Pertemuan Selanjutnya
Momen Raja Abdullah...
Momen Raja Abdullah II Jadi Sopir Prabowo, Sambut Hangat Kunjungan di Yordania
Rekomendasi
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan...
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan Israel di Jalur Gaza Gagal Meledak
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
Berita Terkini
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
2 jam yang lalu
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
2 jam yang lalu
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
3 jam yang lalu
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
3 jam yang lalu
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
4 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Ngobrol Sehat dengan Menteri Kesehatan Bersama Desvita Bionda, Hanya di iNews
5 jam yang lalu
Infografis
Rusia Serang Ukraina...
Rusia Serang Ukraina Besar-besaran dengan 120 Rudal dan 90 Drone
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved