Eks Jubir Gus Dur Dirawat di RSPI, Begini Kondisi Wimar Witoelar

Selasa, 18 Mei 2021 - 10:48 WIB
loading...
Eks Jubir Gus Dur Dirawat...
Mantan Juru Bicara Presiden ke-4 Indonesia Abdurrahman Wahid atau Gus Dur, Wimar Witoelar, tengah menjalani perawatan di ICU, RS Pondok Indah, Jakarta Selatan. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Mantan Juru Bicara Presiden ke-4 Indonesia Abdurrahman Wahid atau Gus Dur, Wimar Witoelar, kini tengah menjalani perawatan di ICU, Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI), Jakarta Selatan.

Managing Director Intermatrix Communications, Erna Indriana, salah satu pimpinan perusahaan milik Wilmar menyampaikan bahwa bos nya kini didiagnosa menderita sepsis.

Sepsis merupakan sebuah penyakit komplikasi yang mengakibatkan serangkaian perubahan pada fungsi tubuh sehingga kerusakan berbagai sistem organ pun bisa terjadi.

"Didiagnosa sepsis dan multi organ failure. Mohon doanya," kata Erna kepada MNC Portal Indonesia, Selasa (17/5/2021).

Meskipun berada di ruang ICU, kondisi Wilmar sendiri masih dalam keadaan stabil. Hanya saja, kata dia, dokter masih tetap memasangkan alat bantu pernapasan untuk Wilmar.

"Info per tadi pagi kondisi sama stabil seprrti kemarin. Masih pakai ventilator dan hemodialisis," ujar dia.

Sebelumnya, Erna membenarkan bahwa, Wilmar telah dirawat sejak Rabu minggu lalu atau lebih tepatnya 12 Mei 2021.

"Iya benar (Wimar dirawat Di Rumah Sakit Pondok Indah). Masuk ICU sejak Rabu minggu lalu ya," ujar Erna kepda MNC Media, Selasa (18/5/2021).
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
RSKB Columbia Luncurkan...
RSKB Columbia Luncurkan Pediatric Care, Layanan Kesehatan Khusus Anak
Peringati HUT ke-57,...
Peringati HUT ke-57, Rumkital Marinir Cilandak Gelar Bukber dan Santuni Anak Yatim
Komandan RSMC Kunjungi...
Komandan RSMC Kunjungi Anggotanya yang Terdampak Banjir di Jakarta, Bogor, dan Bekasi
Dirawat di Rumah Sakit,...
Dirawat di Rumah Sakit, Wali Kota Semarang Mbak Ita Batal Penuhi Panggilan KPK
Menkes: Sistem Pembayaran...
Menkes: Sistem Pembayaran Klaim BPJS Kesehatan ke RS Bakal Diubah
Kolaborasi Indonesia-Palestina...
Kolaborasi Indonesia-Palestina Bangun Kembali Rumah Sakit di Gaza
Northern Heart Hospital,...
Northern Heart Hospital, RS Khusus Jantung di Penang dengan Fasilitas Canggih dan Modern
Rumah Sakit Khusus Jantung...
Rumah Sakit Khusus Jantung Northern Heart Hospital di Penang Malaysia Resmi Beroperasi
Sampaikan Warisan Gus...
Sampaikan Warisan Gus Dur, Yenny Wahid: Gunakan Kekuasaan untuk Layani Masyarakat, Bukan Diri Sendiri
Rekomendasi
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
Berita Terkini
Billy Mambrasar Tepis...
Billy Mambrasar Tepis Isu Soal Akses Khusus Program MBG
59 menit yang lalu
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
1 jam yang lalu
Prabowo Berduka atas...
Prabowo Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus: Pesanmu Jaga Bhinneka Tunggal Ika Membekas di Hati
1 jam yang lalu
Pengacara Hedon, Rakyat...
Pengacara Hedon, Rakyat Tekor Rp60 Miliar untuk Menyapu Rp17,7 Triliun
1 jam yang lalu
Esoterika Fellowship...
Esoterika Fellowship Masuk Kampus, Denny JA Soroti Relasi Agama, AI, dan Etika Publik
2 jam yang lalu
Kedubes Vatikan Bakal...
Kedubes Vatikan Bakal Dibuka Besok untuk Masyarakat yang Ingin Berkabung Paus Fransiskus
2 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved