Mendikti Saintek Brian Yuliarto Ungkap Pesan Khusus Prabowo

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:16 WIB
loading...
Mendikti Saintek Brian...
Brian Yuliarto memberikan keterangan kepada media usai dilantik Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendikti Saintek) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (19/2/2025). FOTO/BINTI MUFARIDA
A A A
JAKARTA - Brian Yuliarto mengungkap pesan Presiden Prabowo Subianto usai dilantik Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi ( Mendikti Saintek ) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (19/2/2025). Brian menggantikan posisi Satryo Soemantri Brodjonegoro yang di-reshuffle.

"Mendukung program-program Pak Presiden," kata Brian kepada awak media usai dilantik.

Brian mengatakan bahwa saat ini masih dalam proses transisi kepemimpinan sebelumnya sehingga perlu ada komunikasi dengan jajarannya.



"Tentu belum ya karena baru dilantik, jadi kita akan segera komunikasi dan seterusnya," katanya.

Lebih lanjut, Brian mengatakan, Presiden Prabowo berpesan agar segera bekerja mengkonsolidasikan program prioritas Presiden. "Intinya tadi untuk segera bekerja berkonsolidasi melakukan program-program dari Presiden," katanya.

Pada kesempatan itu, Brian yang merupakan Guru Besar Institut Teknologi Bandung (ITB) pun mengungkapkan bahwa dihubungi Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya pukul 9 pagi. Dimana dia saat itu berada di Bandung, Jawa Barat. "Tadi saya dikontak di bandung jam 9-an (pagi)," kata Brian.

"Tentu pembicaraan ada banyak hal ya tentang pembangunan Indonesia, tapi untuk dikontak itu baru tadi pagi. Mungkin cukup ya saya kerja dulu karena baru masuk kantor," katanya.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
RUU TNI Belum Diteken...
RUU TNI Belum Diteken Presiden Prabowo, Ini Kata Menkum Supratman Andi Agtas
Prabowo dan Denis Manturov...
Prabowo dan Denis Manturov Bahas Kerja Sama Strategis Indonesia-Rusia
Presiden Prabowo Terima...
Presiden Prabowo Terima Kunjungan Wakil PM Rusia di Istana Merdeka Jakarta
Menko Polkam Ungkap...
Menko Polkam Ungkap Hasil Kunjungan Presiden Prabowo ke Timur Tengah dan Turki
Akhiri Kunjungan ke...
Akhiri Kunjungan ke Yordania, Prabowo Kembali ke Tanah Air
Momen Presiden Prabowo...
Momen Presiden Prabowo Diantar Pangeran Ghazi usai Lawatan di Yordania
Prabowo Ungkap Akan...
Prabowo Ungkap Akan Ada Terobosan Perjuangkan Kemerdekaan Palestina
Syahganda Nainggolan...
Syahganda Nainggolan Lihat Presiden Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia
Prabowo Bertemu Megawati...
Prabowo Bertemu Megawati di Momen Lebaran, Puan: Akan Ada Pertemuan Selanjutnya
Rekomendasi
Hamas Tolak Usulan Gencatan...
Hamas Tolak Usulan Gencatan Senjata yang Mendesak Pejuang Palestina Menyerah
Ini Roadmap Nova Arianto...
Ini Roadmap Nova Arianto Agar Timnas Indonesia U-17 Mencapai Peak Performance di Piala Dunia U-17
Kesabaran Pangeran William...
Kesabaran Pangeran William Diuji Meghan Markle dengan Keputusannya yang Tidak Sopan
Berita Terkini
3 Pejabat KPK Jadi Kapolda,...
3 Pejabat KPK Jadi Kapolda, Nomor 2 Pernah Tugas di BNN
47 menit yang lalu
Banyak Kader PDIP Minta...
Banyak Kader PDIP Minta Megawati Jadi Ketum Lagi
50 menit yang lalu
Kongres PDIP Tak Kunjung...
Kongres PDIP Tak Kunjung Digelar, Perang Tarif Trump Jadi Salah Satu Alasan
1 jam yang lalu
Trump 2.0: Sikap Kita?
Trump 2.0: Sikap Kita?
2 jam yang lalu
5 Anak Perusahaan Duta...
5 Anak Perusahaan Duta Palma Didakwa Rugikan Keuangan Negara Rp4,7 Triliun
2 jam yang lalu
Deretan Kombes Pol yang...
Deretan Kombes Pol yang Masuk Daftar Mutasi Polri 13 April 2025
3 jam yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved