2 Sosok Pangdam di Pulau Kalimantan, Sama-sama Jebolan Kopassus

Sabtu, 25 Mei 2024 - 15:11 WIB
loading...
2 Sosok Pangdam di Pulau...
Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan dan Pangdam VI/Mulawarman Mayjen TNI Tri Budi Utomo. FOTO/DOK.TNI AD
A A A
JAKARTA - Terdapat dua Perwira Tinggi (Pati) TNI yang kini aktif menjabat sebagai Pangdam di Pulau Kalimantan. Keduanya sama-sama merupakan jebolan Akademi Militer (Akmil) dari kecabangan Infanteri ( Kopassus ).

Pangdam merupakan singkatan dari Panglima Komando Daerah Militer yang bertugas memimpin Kodam, komando utama pembinaan dan operasional kewilayahan TNI AD. Kodam merupakan unit strategis yang bertanggung jawab atas pembinaan kesiapan operasional seluruh komandonya serta melaksanakan operasi pertahanan aktif di wilayah darat sesuai dengan kebijakan Panglima TNI. Seorang Pangdam berpangkat Mayor Jenderal (Mayjen TNI) atau jenderal bintang 2.

Saat ini, tercatat ada 15 Pangdam yang aktif bertugas di wilayah Indonesia. Masing-masing dari mereka memimpin satu Komando Daerah Militer (Kodam). Beberapa di antaranya bertugas di Pulau Kalimantan. Siapa saja mereka?


Pangdam di Pulau Kalimantan

1. Mayjen TNI Iwan Setiawan

2 Sosok Pangdam di Pulau Kalimantan, Sama-sama Jebolan Kopassus

Mayjen TNI Iwan Setiawan saat dilantik menjadi Danjen Kopassus pada 2022. Iwan saat ini menjabat Pangdam XII/Tanjungpura. FOTO/TANGKAPAN LAYAR YOUTUBE JENDERAL TNI (PURN) ANDIKA PERKASA

Mayjen TNI Iwan Setiawan merupakan salah seorang perwira tinggi (Pati) TNI Angkatan Darat. Saat ini, ia aktif menjabat sebagai Panglima Kodam XII/Tanjungpura.

Melihat ke belakang, posisi Pangdam XII/Tanjungpura didapat Iwan pada April 2023. Waktu itu, ia menggantikan Mayjen Sulaiman Agusto.

Pada riwayatnya, Iwan Setiawan diketahui sebagai lulusan Akademi Militer (Akmil) 1992 dari kecabangan Infanteri (Kopassus). Sebelum menjadi Pangdam XII/Tanjungpura, tentara kelahiran Bandung ini sempat menjabat sebagai Danjen Kopassus (2022-2023).

Melihat sepak terjangnya, sederet jabatan strategis lain juga pernah diduduki Iwan Setiawan. Sebut saja seperti Danrem 052/Wijayakrama (2016-2018), Danrem 173/Praja Vira Braja (2020-2021) hingga Waaslat KSAD Bidang Kermamil (2021-2022).

Iwan Setiawan juga pernah ikut serta dalam Tim Ekspedisi Everest 97. Dilakukan untuk menyambut HUT ke-45 Kopassus, Iwan yang waktu itu masih berpangkat Lettu adalah salah satu dari tiga prajurit Kopassus yang berhasil menancapkan bendera Merah Putih di puncak Everest.

2. Mayjen TNI Tri Budi Utomo

2 Sosok Pangdam di Pulau Kalimantan, Sama-sama Jebolan Kopassus

FOTO/DOK.KODAM MULAWARMAN

Berikutnya ada nama Mayjen TNI Tri Budi Utomo. Ia merupakan Panglima Kodam VI/Mulawarman.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
9 Fakta Try Sutrisno,...
9 Fakta Try Sutrisno, Sosok Jenderal Disegani di Era Soeharto yang Kini Tuntut Wapres Diganti
Siapa Jenderal TNI Purn...
Siapa Jenderal TNI Purn Try Sutrisno? Panglima TNI Era Orba yang Dukung Pergantian Wapres Gibran
5 Pangdam Lulusan Akmil...
5 Pangdam Lulusan Akmil 1991 Teman Satu Angkatan Panglima TNI
2 Inspektur TNI AD Dimutasi...
2 Inspektur TNI AD Dimutasi Panglima TNI, Salah Satunya Jenderal Kopassus Pernah Jadi Paspampres
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
7 Jenderal Polisi Bintang...
7 Jenderal Polisi Bintang 2 Masuk Daftar Mutasi Polri April 2025, Ini Nama-namanya
Deretan Irjen Pol Peraih...
Deretan Irjen Pol Peraih Adhi Makayasa 1990-an, Nomor 5 Mantan Ajudan Jokowi
5 Letjen TNI yang Setahun...
5 Letjen TNI yang Setahun Lebih Tak Ganti Jabatan, Salah Satunya Sudah 4 Tahun Duduki Posisi yang Sama
5 Jenderal TNI AD Segera...
5 Jenderal TNI AD Segera Pensiun setelah Mutasi Sebelum Lebaran, Ini Nama-namanya
Rekomendasi
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
Rumah BUMN SIG Dorong...
Rumah BUMN SIG Dorong Pemasaran Produk UMKM Rembang
Sucofindo Dorong Aksi...
Sucofindo Dorong Aksi Hijau lewat Carbon Talk di Hari Bumi 2025
Berita Terkini
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
1 jam yang lalu
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
1 jam yang lalu
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
1 jam yang lalu
Pelunasan Biaya Haji...
Pelunasan Biaya Haji Reguler Diperpanjang hingga 2 Mei Khusus untuk 4 Provinsi
1 jam yang lalu
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
1 jam yang lalu
Motor Royal Enfield...
Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Atas Nama Orang Lain
2 jam yang lalu
Infografis
Prabowo akan Luncurkan...
Prabowo akan Luncurkan BLT untuk Guru Honorer pada 2 Mei
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved