Soal Luhut Jadi Penasihat Prabowo, JK: Untuk Kemajuan Bangsa Boleh Saja

Rabu, 22 Mei 2024 - 18:54 WIB
loading...
Soal Luhut Jadi Penasihat...
Wapres RI ke-10 dan ke-12, Jusuf Kalla (JK) turut berkomentar tentang Luhut Pandjaitan yang bersedia menjadi penasihat Presiden RI Terpilih, Prabowo Subianto. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12, Jusuf Kalla atau JK turut berkomentar tentang Luhut Binsar Pandjaitan yang bersedia menjadi penasihat Presiden RI Terpilih, Prabowo Subianto . JK menilai hal itu boleh-boleh saja.

"Asal menasehati yang baik untuk kemajuan bangsa tentu boleh saja," ujar JK pada wartawan di rumahnya, Jalan Brawijaya Raya Nomor 6, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (22/5/2024).



Menurutnya, saat Luhut menjadi penasihat Prabowo, diharapkan Luhut tidak menasihati Prabowo untuk mengambil tindakan di luar ketentuan aturan yang berlaku.

"Asal jangan menasihati yang, apa itu, tidak sesuai Undag-Undang Dasar harus sesuai aturan. Asal sesuai dengan ketentuan negara konstitusi," kata JK.

Sebelumnya, Luhut menyebutkan, Prabowo sudah menawarkan jabatan menteri padanya, hanya saja dia tidak bisa kembali menjabat sebagai menteri. Namun, dia siap membantu Prabowo sesuai permintaannya sebagai penasihat.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Usai Lebaran ke Rumah...
Usai Lebaran ke Rumah Jokowi, Luhut Pandjaitan Bicara Agak Keras Sedikit soal Pengamat-pengamat
Prabowo dan Menlu Prancis...
Prabowo dan Menlu Prancis Perkuat Kerja Sama Pertahanan dan Modernisasi Alutsista
Indonesia Menang 1-0...
Indonesia Menang 1-0 dari Bahrain, Presiden Prabowo: Timnas Berhasil, Maju Terus!
Momen Prabowo Bertemu...
Momen Prabowo Bertemu Ustaz Adi Hidayat dan Perwakilan Al Azhar Kairo
Prabowo Minta Wadah...
Prabowo Minta Wadah Makan Bergizi Gratis Bikinan Lokal
Luhut: Prabowo Perintahkan...
Luhut: Prabowo Perintahkan TNI-Polri Tindak Tegas Ormas Pelaku Pungli ke Pengusaha
Luhut hingga Sri Mulyani...
Luhut hingga Sri Mulyani Temui Prabowo di Istana, Bahas Apa?
Presiden Prabowo Panggil...
Presiden Prabowo Panggil Menko Airlangga, Ini yang Dibahas
Sepakat Prabowo Bangun...
Sepakat Prabowo Bangun Tahanan Koruptor di Pulau Terpencil, KPK: Tak Perlu Makanan, Cukup Alat Pertanian
Rekomendasi
Sejarah dan Asal Mula...
Sejarah dan Asal Mula Perayaan Idulfitri
Apa Kelas dalam Tinju...
Apa Kelas dalam Tinju Terbaik saat Ini? Juara Dunia Dominan Atau Hierarki Tak Pasti
Jalur Cibiru-Cileungi...
Jalur Cibiru-Cileungi Bandung Macet Parah saat Idulfitri
Berita Terkini
Prabowo Unggah Momen...
Prabowo Unggah Momen Lebaran Bersama Titiek Soeharto dan Didit Hediprasetyo
1 jam yang lalu
Momen Open House Prabowo...
Momen Open House Prabowo bersama Pejabat di Istana Merdeka
2 jam yang lalu
Ini Kesan Para Pengemudi...
Ini Kesan Para Pengemudi Ojol Lebaran Bareng Prabowo di Istana Merdeka
3 jam yang lalu
Menteri Kabinet Prabowo...
Menteri Kabinet Prabowo Hadiri Halalbihalal Megawati: dari Menkeu hingga Kepala Otorita IKN
3 jam yang lalu
Sekjen Gerindra Sebut...
Sekjen Gerindra Sebut Didit Anak Prabowo Nikmati Suasana Lebaran di Kediaman Megawati
4 jam yang lalu
Didit Hadiri Halalbihalal...
Didit Hadiri Halalbihalal Megawati, PDIP: Silaturahmi dengan Prabowo Tinggal Tunggu Waktu
4 jam yang lalu
Infografis
Apakah Mentimun Boleh...
Apakah Mentimun Boleh untuk Penderita Asam Urat? Simak Ulasannya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved