One Way Arus Balik 2024 dari KM 414-KM 72 dan Contraflow KM 72-KM 47 Berlaku hingga Malam Ini

Minggu, 14 April 2024 - 07:38 WIB
loading...
One Way Arus Balik 2024...
PT Jasa Marga melaporkan rekayasa lalin berupa one way dan contraflow pada arus balik Lebaran 2024 atau Minggu (14/4/2024) berlaku hingga pukul 24.00 WIB atas diskresi kepolisian. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - PT Jasa Marga melaporkan rekayasa arus lalu lintas (lalin) berupa one way dan contraflow pada arus balik Lebaran 2024 atau Minggu (14/4/2024) berlaku hingga pukul 24.00 WIB atas diskresi kepolisian.

Skema one way dimulai dari Gerbang Tol (GT) Kalikangkung ruas Tol Batang-Semarang KM 414 hingga KM 72 GT Cikampek Utama (Cikatama) dilanjut contraflow KM 72 hingga KM 47 Karawang Barat mengarah Jakarta.



"Rekayasa lalu lintas one way dari GT Kalikangkung KM 414 s/d Cikampek KM 72 dan selanjutnya lajur contraflow Cikampek KM 70-Karawang Barat KM 47 diperpanjang hingga Minggu 14 April 2024 pukul 24.00 WIB atas diskresi kepolisian," ujar Twitter atau X @PTJASAMARGA.

"06.38 WIB GT Kalikangkung 414 - Cikampek KM 72 diberlakukan satu arah (one way), jalur satu arah (one way), khusus kendaraan yang menuju arah Jakarta," tambahnya.

One way arah Jakarta juga diperpanjang sejak KM 459 ruas Tol Semarang-Solo wilayah Tengaran, Jawa Tengah.

"06.38 WIB #Tol_Semarang_Solo Tengaran KM 459 - Kalikangkung KM 414 diberlakukan satu arah (one way), jalur satu arah (one way) khusus kendaraan yang menuju arah Jakarta," tambahnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
AMMDI Ingatkan Kemenhub...
AMMDI Ingatkan Kemenhub Bangun Ekosistem Transportasi dan Infrastruktur Terencana
Satgas Operasional Idulfitri...
Satgas Operasional Idulfitri 1446H Resmi Ditutup
One Way Nasional Tol...
One Way Nasional Tol Transjawa Ditutup, Hari Ini Arus Lalu Lintas Kembali Normal
Situasi Terkini Tol...
Situasi Terkini Tol Palikanci-Cipali di Hari Terakhir Cuti Bersama
1,454 Juta Kendaraan...
1,454 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek Sepanjang Arus Balik Lebaran
72.000 Kendaraan Pemudik...
72.000 Kendaraan Pemudik Belum Kembali ke Pulau Jawa
Tol Cipularang Arah...
Tol Cipularang Arah Jakarta Macet Panjang Malam Ini
Tol Palikanci dan Cipali...
Tol Palikanci dan Cipali Sore Ini Ramai Lancar
One Way Nasional Km...
One Way Nasional Km 414-70 Dilanjut Contraflow Km 70-47 Arah Jakarta saat Arus Balik Lebaran
Rekomendasi
Heboh Pak Camat Padang...
Heboh Pak Camat Padang Selatan Digerebek Istri dan Warga, Diduga Berselingkuh dengan Staf
Slankers Antar Jenazah...
Slankers Antar Jenazah Bunda Iffet ke TPU Karet Bivak
Pemilik Tesla Ganti...
Pemilik Tesla Ganti Merek Mobilnya untuk Menghindari Vandalisme
Berita Terkini
Dubes Rusia: BRICS Perkuat...
Dubes Rusia: BRICS Perkuat Jejaring Pendidikan dan Kolaborasi Perguruan Tinggi di Indonesia
10 menit yang lalu
KPK Gelar Penggeledahan...
KPK Gelar Penggeledahan di Kalimantan Barat, Kasus Apa?
1 jam yang lalu
Akhir Perang Rusia-Ukraina...
Akhir Perang Rusia-Ukraina dan Pengaruh Korea Utara-China
3 jam yang lalu
Purnawirawan TNI Tuntut...
Purnawirawan TNI Tuntut Penggantian Wapres Gibran, Ini Kata Ganjar Pranowo
4 jam yang lalu
Pelantikan 86 Pengurus...
Pelantikan 86 Pengurus Baru Partai Hanura, OSO Serukan Gerakan dari Daerah
4 jam yang lalu
Pope Francis dan Dialog...
Pope Francis dan Dialog Antaragama untuk Perdamaian
4 jam yang lalu
Infografis
16 Bank Bangkrut hingga...
16 Bank Bangkrut hingga November 2024, Ini Daftarnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved