Sowan ke Abuya Muhtadi, Siti Atikoh: Diberi Semangat dan Doa untuk Ganjar-Mahfud

Selasa, 06 Februari 2024 - 18:54 WIB
loading...
Sowan ke Abuya Muhtadi,...
Siti Atikoh Supriyanti, istri capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo berziarah ke makam ulama besar Abuya Muhammad Dimyathi al-Bantani. Foto/MPI/devi ari rahmadhani
A A A
JAKARTA - Siti Atikoh Supriyanti, istri capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo kembali melaksanakan safari politik. Kali ini, Siti Atikoh bertemu dengan para ulama dan masyarakat di Banten.

Dalam kunjungannya, Siti Atikoh sowan ke kediaman Abuya Muhtadi di Cigadung, Karang Tanjung, Pandeglang Regency, Banten. Siti Atikoh terlihat mengenakan gamis hitam dibalut selendang tenun songket kuning dan hitam serta kerudung cokelat. Dirinya langsung bertemu dengan Abuya Muhtadi di kediamannya.

Sebagai informasi, Abuya Muhtadi merupakan ulama kharismatik dan mufti syafi'iyyah dari Banten. Abuya Muhtadi adalah putra Abuya Muhammad Dimyathi al-Bantani, pendiri Pondok Pesantren Roudlotul Ulum Cidahu, Pandeglang.

Baca juga: Ini Pesan Siti Atikoh saat Gunakan Bahasa Isyarat di Media Sosial

Dalam silaturahmi ini, Siti Atikoh terlihat mengadakan pertemuan khusus secara tertutup. Siti Atikoh mengatakan mendapat dukungan dari Abuya Muhtadi untuk kemenangan Ganjar-Mahfud dalam Pilpres 2024.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Habib Rizieq Bicara...
Habib Rizieq Bicara Hasil Pilpres dan Pilkada 2024, Ini Katanya
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
PDIP Anggap Janggal...
PDIP Anggap Janggal Hakim PTUN Tak Menerima Gugatan Pencalonan Gibran: Kita Menang Dismissal
Ini Pertimbangan Hakim...
Ini Pertimbangan Hakim PTUN Tak Terima Gugatan PDIP soal Pencalonan Gibran
Trump akan Dihukum terkait...
Trump akan Dihukum terkait Pemilihan Umum 2020 Jika Tidak Menang Pilpres 2024
Timses Pramono-Rano...
Timses Pramono-Rano Apresiasi Profesionalitas TNI-Polri di Pilkada Jakarta
Partisipasi Pemilih...
Partisipasi Pemilih Pilkada Jakarta di Bawah Pilpres 2024
Rekomendasi
Pesawat India Hancur...
Pesawat India Hancur Akibat Ditabrak Burung dan Diguyur Hujan Es
7 Tempat Wisata di Pamekasan,...
7 Tempat Wisata di Pamekasan, Ada Api Tak Kunjung Padam hingga Kampung Durian
50 Makanan Terburuk...
50 Makanan Terburuk di Dunia, Tinutuan dan Paniki Masuk Daftar
Berita Terkini
Prabowo Teken Perpres...
Prabowo Teken Perpres Atur TNI-Polri Lindungi Jaksa, Komisi III DPR: Jangan Permanen!
9 Kombes Pecah Bintang...
9 Kombes Pecah Bintang Jadi Brigjen Pol pada Mei 2025, Ini Daftar namanya
Jaksa Beberkan Modus...
Jaksa Beberkan Modus Mantan Dirjen Aptika Cs Buat Pemufakatan Jahat Kasus Korupsi PDNS Kominfo
Komisi l DPR Minta OJK...
Komisi l DPR Minta OJK hingga Komdigi Lindungi Masyarakat dari Kejahatan Digital
Perpres Pelindungan...
Perpres Pelindungan Jaksa Terbit, TNI: Agar Penegak Hukum Bebas dari Ancaman
2 Kapolda Digeser Kapolri...
2 Kapolda Digeser Kapolri dalam Mutasi Polri Terbaru, Salah Satunya Segera Pensiun
Infografis
Menkes: Orang Gaji Rp15...
Menkes: Orang Gaji Rp15 Juta Pasti Lebih Sehat dan Pintar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved