TPN: Program Lumbung Pangan Ganjar-Mahfud Jadi Nilai Tawar Indonesia di Mata Dunia

Jum'at, 05 Januari 2024 - 23:31 WIB
loading...
TPN: Program Lumbung...
Program lumbung pangan capres cawapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD dapat menjadi nilai tawar Indonesia ke mata dunia. Foto: Dok MPI
A A A
JAKARTA - Juru Bicara Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud , Patria Ginting menuturkan program lumbung pangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD dapat menjadi nilai tawar Indonesia ke mata dunia. Sebab, program ini penting lantaran adanya kelangkaan pangan dan air di dunia.

"Dunia saat ini sedang mengalami krisis air dan pangan. Pak Ganjar dan Pak Mahfud sudah ada ide untuk menjadikan Indonesia sebagai lumbung pangan dunia sehingga posisi kita akan sangat penting bagi dunia," ujarnya di Jakarta, Jumat (5/1/2024).



Indonesia harus mengambil kesempatan yang ada di depan mata. Apalagi dampak program ini bukan hanya pemenuhan barang langka melainkan juga dapat berperan mendamaikan dunia.

"Apabila posisi kita sudah begitu penting, maka suara kita akan didengar dan Indonesia memiliki peran untuk mendamaikan dunia," katanya.

Patria mengatakan, kedamaian dunia merupakan doktrin politik luar negeri Indonesia sejak dulu. Kedamaian dunia juga salah satu faktor yang membuat Indonesia menjadi unggul.

"Kalau Indonesia mau unggul, dunianya harus damai. Itu selalu jadi doktrin politik luar negeri Indonesia sejak dulu. Karena saat ini tidak ada satu pun negara yang bisa hidup sendiri," ungkapnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
9 Produk Pangan Ini...
9 Produk Pangan Ini Mengandung Unsur Babi, 7 Sudah Kantongi Sertifikat Halal
Prabowo: Harga Saham...
Prabowo: Harga Saham Boleh Naik-Turun, Pangan Aman, Negara Aman
Pengamat Militer: Pelibatan...
Pengamat Militer: Pelibatan TNI dalam Urusan Pangan Butuh Keputusan Politik Negara
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Habib Rizieq Bicara...
Habib Rizieq Bicara Hasil Pilpres dan Pilkada 2024, Ini Katanya
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
Generasi Muda Didorong...
Generasi Muda Didorong Berikan Solusi Inovatif untuk Ketahanan Pangan
Dukung Program Ketahanan...
Dukung Program Ketahanan Pangan, Irjen Pol Winarto Kunjungi Tanah Laut
Rekomendasi
Mengulik Kesepakatan...
Mengulik Kesepakatan Logam Tanah Jarang AS-Ukraina, Siapa Untung dan Apa Isinya?
Alasan Menyakitkan Raja...
Alasan Menyakitkan Raja Charles III Enggan Bertemu Pangeran Harry, Ogah Terlibat Drama
Nonton Final Copa del...
Nonton Final Copa del Rey, Streaming Barcelona vs Real Madrid di VISION+
Berita Terkini
RKUHAP Diyakini Tak...
RKUHAP Diyakini Tak Akan Jadikan Kepolisian dan Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara
18 menit yang lalu
Adies Kadir Harap Mutasi...
Adies Kadir Harap Mutasi Besar-besaran Hakim Benahi Lembaga Peradilan
45 menit yang lalu
1.967 CASN Mengundurkan...
1.967 CASN Mengundurkan Diri, Ini Alasannya
1 jam yang lalu
KPK Sebut KONI Jawa...
KPK Sebut KONI Jawa Timur Terima Dana Hibah dari APBD
1 jam yang lalu
Kunker ke Sumsel, Prabowo...
Kunker ke Sumsel, Prabowo Bakal Luncurkan Gerina hingga Tanam Raya
1 jam yang lalu
MA Mutasi 199 Hakim...
MA Mutasi 199 Hakim dan 68 Panitera, Terbanyak dari Jakarta
2 jam yang lalu
Infografis
9 Negara Asia Lolos...
9 Negara Asia Lolos Piala Dunia U-17 2025, Indonesia Wakil ASEAN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved